Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Upaya IDSurvey untuk Bantu Capai Nol Emisi Karbon

Kompas.com - 07/12/2023, 21:04 WIB
Yoga Sukmana

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Holding BUMN Jasa Survey yaitu IDSurvey mengaku mendukung upaaya pemerintah dalam mencapai nol emisi karbon atau net zero emissions (NZE). 

Salah satu cara yang dilakukan yakni mendampingi pelanggan dalam melakukan dekarbonisasi untuk menciptakan kredit karbon yang berkualitas dan kredibel.

"IDSurvey mampu melengkapinya dengan layanan EQUATR (konsultasi manajemen dekarbonisasi) yang dimiliki BKI (Biro Klasifikasi Indonesia) berupa layanan pengurangan emisi gas," kata Direktur Hubungan Kelembagaan IDSurvey Andry Tanudjaja, dalam siaran pers, Kamis (7/12/2023).

Baca juga: Dukung Nol Emisi, Bank Mandiri Kurangi Pembiayaan PLTU Batu Bara

Andry mengatakan saat ini semua negara menghadapi tantangan dalam mengatasi perubahan iklim dan degradasi lingkungan. Oleh karena itu kata dia, setiap pohon yang ditanam bisa jadi peluang besar untuk menciptakan masa depan yang lebih hijau dan berkelanjutan.

"Setiap pohon yang kita tanam adalah sumbangan berharga untuk generasi mendatang. Mari kita bersama-sama menjadi agen perubahan untuk dunia yang lebih baik,” kata dia.

Oleh karena itu, IDSurvey melakukan aksi penanaman 2.021 pohon sebagai bagian dari upaya pengurangan emisi gas rumah kaca. Pohon tersebut ditanam di lahan seluas 8,4 hektar di area bekas tambang batu di Gunung Dago Parung Panjang.

Baca juga: Kurangi Emisi di Tambang Batu Bara, Anak Usaha UNTR Bangun PLTS Off-Grid

Diharapkan pohon-pohon tersebut nantinya bisa menyerap karbon dioksida (CO2) dan menghasilkan oksigen sehingga mengurangi jejak karbon saat ini.

Penanaman pohon ini juga menjadi pembuka rangkaian HUT ke-2 IDSurvey. Adapun IDSurvey resmi dibentuk pada 16 Desember 2021 lewat PP No. 66 Tahun 2021.

Baca juga: Nickel Industries Targetkan Pengurangan Emisi 50 Persen pada 2035

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Bos Bulog Sebut Hanya Sedikit Petani yang Manfaatkan Jemput Gabah Beras, Ini Sebabnya

Bos Bulog Sebut Hanya Sedikit Petani yang Manfaatkan Jemput Gabah Beras, Ini Sebabnya

Whats New
Emiten Gas Industri SBMA Bakal Tebar Dividen Rp 1,1 Miliar

Emiten Gas Industri SBMA Bakal Tebar Dividen Rp 1,1 Miliar

Whats New
Citi Indonesia Tunjuk Edwin Pribadi jadi Head of Citi Commercial Bank

Citi Indonesia Tunjuk Edwin Pribadi jadi Head of Citi Commercial Bank

Whats New
OJK: Guru Harus Punya Pengetahuan tentang Edukasi Keuangan

OJK: Guru Harus Punya Pengetahuan tentang Edukasi Keuangan

Whats New
Sekjen Anwar: Kemenaker Punya Tanggung Jawab Besar Persiapkan SDM Unggul dan Berdaya Saing

Sekjen Anwar: Kemenaker Punya Tanggung Jawab Besar Persiapkan SDM Unggul dan Berdaya Saing

Whats New
Lowongan Kerja BUMN Viramakarya untuk Posisi di IKN, Ini Posisi dan Persyaratannya

Lowongan Kerja BUMN Viramakarya untuk Posisi di IKN, Ini Posisi dan Persyaratannya

Whats New
Soal Relaksasi HET Beras Premium, Dirut Bulog: Biasanya Sulit Dikembalikan...

Soal Relaksasi HET Beras Premium, Dirut Bulog: Biasanya Sulit Dikembalikan...

Whats New
Potensi Pasar Geospasial di Indonesia

Potensi Pasar Geospasial di Indonesia

Whats New
OJK Minta Lembaga Keuangan Bikin 'Student Loan' Khusus Mahasiswa S-1

OJK Minta Lembaga Keuangan Bikin "Student Loan" Khusus Mahasiswa S-1

Whats New
Soal Tarif PPN 12 Persen, Sri Mulyani: Kami Serahkan kepada Pemerintahan Baru

Soal Tarif PPN 12 Persen, Sri Mulyani: Kami Serahkan kepada Pemerintahan Baru

Whats New
Citilink Buka Lowongan Kerja Pramugari untuk Lulusan SMA, D3, dan S1, Ini Syaratnya

Citilink Buka Lowongan Kerja Pramugari untuk Lulusan SMA, D3, dan S1, Ini Syaratnya

Whats New
Kerangka Ekonomi Makro 2025: Pertumbuhan Ekonomi 5,1 - 5,5 Persen, Inflasi 1,5 - 3,5 Persen

Kerangka Ekonomi Makro 2025: Pertumbuhan Ekonomi 5,1 - 5,5 Persen, Inflasi 1,5 - 3,5 Persen

Whats New
Tinjau Fluktuasi Bapok, KPPU Lakukan Sidak Serentak di Sejumlah Pasar

Tinjau Fluktuasi Bapok, KPPU Lakukan Sidak Serentak di Sejumlah Pasar

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Whats New
Kemenhub: KNKT Akan Investigasi Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Kemenhub: KNKT Akan Investigasi Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com