Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER MONEY] AS Larang Boeing 737 MAX 9 Terbang | Jokowi Akan Resmikan Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor

Kompas.com - 08/01/2024, 06:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

1. Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 7 Januari 2024

Harga emas batangan Antam pada Minggu (7/1/2024), dibanderol seharga Rp 1.157.000 naik Rp 3.000 dibandingkan Sabtu kemarin.

Kemudian untuk harga emas batangan pecahan 0,5 gram dibanderol seharga Rp 630.000 dan harga emas batangan Antam 2 gram dipatok Rp 2.251.000.

Sementara harga emas batangan yang dirilis PT Untung Bersama Sejahtera (UBS) 1 gram dipatok seharga Rp 1.128.000 atau naik Rp 2.000 dibanding sehari sebelumnya.

Rincian harga emas selengkapnya dapat disimak di tautan ini.

2. AS Larang Boeing 737 MAX 9 Terbang Imbas Insiden Jendela Alaska Airlines Lepas di Udara

Badan Penerbangan Amerika Serikat (Federal Aviation Administration/FAA) melarang ratusan pesawat Boeing 737 MAX 9 untuk terbang. Keputusan ini diambil setelah terjadinya insiden jendela pesawat Alaska Airlines lepas di tengah perjalanan udara.

Dilansir dari CNBC International, FAA memerintahkan agar armada pesawat Boeing 737 MAX 9 dilakukan inspeksi. Keputusan tersebut akan berdampak terhadap 171 pesawat maskapai AS dan internasional yang beroperasi di Negeri Paman Sam.

"Faktor keselamatan akan terus menjadi penentu pengambilan keputusan kami selama kita membantu investigasi yang dilakukan NTSB (Badan Keselamatan Transportasi AS) terhadap Alaska Airlines Flight 1282," ujar Kepala FAA Mike Whitaker, dikutip Minggu (7/1/2024).

Selengkapnya, silakan cek di sini.

3. Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor Bakal Diresmikan Jokowi, GT Limo Ditutup Sementara

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal merespmikan Jalan Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor pada Senin (8/1/2024) besok.

Manajemen Jasamarga Metropolitan Tollroad menyatakan, seiring dengan persiapan pelaksanaan peresmian itu, polisi dan operator tol memberlakukan rekayasa lalu lintas.

"Sejak beroperasi melayani arus mudik dan balik pada libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 mulai 22 Desember 2023 lalu, Presiden Republik Indonesia Joko Widodo akan meresmikan Jalan Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor pada Senin, 8 Januari 2024 mendatang," tulis manajemen, dikutip Minggu, (8/1/2024).

Selengkapnya, silakan cek tautan ini.

4. Limit Tarik Tunai, Transfer, dan Transaksi Debit BCA Naik Mulai 19 Januari 2024

PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) atau BCA menaikan limit transaksi harian pada hampir semua jenis kartu debit nasabah. Penyesuaian ini dilakukan mulai 19 Januari 2024.

Manajemen BCA menyatakan, kenaikan limit transaksi dilakukan terhadap tabungan jenis Tahapan Xpresi BCA, Debit BCA, Tapres, dan BCA Dollar. Penyesuaian ini berlaku untuk transaksi tarik tunai, transfer bank, hingga transaksi debit.

"Kini, nasabah tak perlu khawatir apabila hendak bertransaksi dalam nilai lebih besar menggunakan berbagai jenis kartu debit BCA,” ujar EVP Corporate Communication & Social Responsibility BCA, Hera F. Haryn, dalam keterangannya, Minggu (7/1/2024).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cadangan Devisa Merosot, Bos BI: Enggak Usah Insecure..

Cadangan Devisa Merosot, Bos BI: Enggak Usah Insecure..

Whats New
OJK Cabut Izin Usaha TaniFund, Ini Alasannya

OJK Cabut Izin Usaha TaniFund, Ini Alasannya

Whats New
Emiten Logistik Pertambangan MAHA Bakal Tebar Dividen, Simak Besarannya

Emiten Logistik Pertambangan MAHA Bakal Tebar Dividen, Simak Besarannya

Whats New
Bea Cukai Jember Sita 59 Liter Miras Ilegal Bernilai Belasan Juta Rupiah di Kecamatan Silo

Bea Cukai Jember Sita 59 Liter Miras Ilegal Bernilai Belasan Juta Rupiah di Kecamatan Silo

Whats New
IHSG Berakhir di Zona Merah, Rupiah Stabil

IHSG Berakhir di Zona Merah, Rupiah Stabil

Whats New
Laba Bersih PTBA Turun 51,2 Persen Menjadi Rp 5,2 Triliun pada 2023

Laba Bersih PTBA Turun 51,2 Persen Menjadi Rp 5,2 Triliun pada 2023

Whats New
PTBA Bakal Tebar Dividen Rp 4,6 Triliun dari Laba Bersih 2023

PTBA Bakal Tebar Dividen Rp 4,6 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Bos BI: Kenaikan Suku Bunga Berhasil Menarik Modal Asing ke Pasar Keuangan RI

Bos BI: Kenaikan Suku Bunga Berhasil Menarik Modal Asing ke Pasar Keuangan RI

Whats New
Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Whats New
Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Whats New
5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

Work Smart
Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Whats New
Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Whats New
Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com