Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

IHSG Bakal Berbalik Menguat Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Kompas.com - 19/01/2024, 07:54 WIB
Kiki Safitri,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksikan akan menguat pada Jumat (19/1/2024). Sebelumnya, IHSG pada penutupan Kamis (18/1/2024) berakhir di zona hijau pada level 7.252,96 atau naik 0,73 persen (52,33 poin).

Associate Director of Research and Investment Pilarmas Investindo Maximilianus Nico Demus mengatakan, hari ini IHSG berpeluang mengalami penguatan meskipun ada ketidakpastian baru yang kembali muncul.

“Berdasarkan analisa teknikal, kami melihat IHSG berpotensi menguat terbatas dengan support dan resistance di level 7.220 – 7.270,” kata Maximilianus dalam analisisnya. ?

Dia merinci ketidakpastian baru itu, yakni adanya keberpihakan terkait dengan tensi geopolitik yang terus semakin berkembang.

Baca juga: IHSG Berakhir Hijau, Saham Emiten Petrokimia Milik Prajogo Pangestu Melesat 24,9 Persen

 

Keputusan Amerika dan Inggris untuk membalas serangan dari militant Houthi hanya membuat situasi dan kondisi pelayaran niaga di laut Merah semakin tak terkendali, sehingga ada ancaman krisis rantai pasokan global menjadi perhatian utama karena terganggunya beberapa pengiriman.

“Hal ini tentu hanya membuat inflasi akan sulit di kendalikan atau bahkan diturunkan, yang membuat proyeksi penurunan tingkat suku bunga mungkin akan bergeser. ?

Analis BinaArtha Sekuritas Ivan Rosanova mengungkapkan, IHSG akan membuka peluang terhadap ekstensi wave b menuju 7.300-7.350 hanya jika IHSG menembus ke atas fraktal 7.281.

“Sebaliknya IHSG mestinya akan melemah ke 7.111 apabila masih bergerak di bawah 7.281. Level support IHSG berada di 7.111, 7.021 dan 6.931, sementara level resistennya di 7.300, 7.422 dan 7.503. Berdasarkan indikator MACD menandakan momentum bearish,” kata Ivan.

Baca juga: Wall Street Menghijau, Saham Apple Melonjak

Adapun rekomendasi teknikal dari tiga perusahaan sekuritas, antara lain:

1. WH Projact

BIKE rekomendasi buy, support 422, resistance 450.?

ERAA rekomendasi buy, support 412, resistance 450.?

MAPI rekomendasi buy, support 1.850, resistance 2.050.?

2. BinaArtha Sekuritas

PGAS rekomendasi buy, support 1.095, resistance 1.185 - 1.420, target 1.185.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Libur Kenaikan Yesus Kristus, 328.563 Kendaraan Tinggalkan Jakarta

Libur Kenaikan Yesus Kristus, 328.563 Kendaraan Tinggalkan Jakarta

Whats New
OCBC Singapura Ajukan Tawaran Rp 16 Triliun untuk Akuisisi Great Eastern Holdings

OCBC Singapura Ajukan Tawaran Rp 16 Triliun untuk Akuisisi Great Eastern Holdings

Whats New
Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Whats New
Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Whats New
Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Whats New
Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Whats New
Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Whats New
Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com