Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Architas Asset Management Berubah Nama Jadi AXA IM Indonesia

Kompas.com - 10/03/2024, 19:35 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

Berdasarkan strategi untuk perkembangan bisnis lebih lanjut di bawah manajemen AXA IM, pemilihan nama AXA IM Indonesia ini menjadi nama yang paling tepat dalam menjalankan rencana bisnis di Indonesia.

“Secara global, bisnis AXA IM telah tumbuh dan berkembang pesat. Sejalan dengan komitmen untuk memberikan solusi investasi yang kredibel, kami hadir di Indonesia sebagai pasar prioritas di Asia saat ini. Kami berharap dengan kolaborasi bersama tim di Indonesia, kami dapat membangun kesuksesan yang lebih besar, serta memperluas layanan dan produk kepada nasabah,” ujar Matthieu André, CEO of AXA Investment Managers Select - Global.

Lebih lanjut lagi, dengan adanya perubahan nama ini, semua entitas hukum PT Architas Asset Management Indonesia akan berubah untuk mencerminkan nama barunya yaitu PT AXA Investment Managers Select Indonesia.

Baca juga: Tips Memilih Manajer Investasi untuk Reksa Dana

"Identitas visual brand kami akan mengikuti konsep yang dijalankan oleh AXA IM," tutur Edhi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com