Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menhub Targetkan Kereta Otonom di IKN Bisa Diuji Coba pada Agustus 2024

Kompas.com - 28/05/2024, 19:26 WIB
Elsa Catriana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Proyek Kantor Kementerian Koordinator 3 di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP), Ibu Kota Nusantara (IKN).KOMPAS.com/HILDA B ALEXANDER Proyek Kantor Kementerian Koordinator 3 di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP), Ibu Kota Nusantara (IKN).

Sebelumnya, kereta otonom atau Autonomous Rail Transit (ART) yang digadang-gadang bakal jadi pendukung mobilitas cerdas di Ibu Kota Nusantara (IKN) masih jauh untuk direalisasikan.

Hal ini mengingat prasarana terkait jalan belum disiapkan. Selain itu, desain final dari rancangan awalnya belum ada.

Baca juga: Bakal Mulai Digunakan Agustus, Rute Kereta Otonom di IKN Masih Dikaji

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan hal itu usai meninjau Intake Sepaku, Ibu Kota Nusantara (IKN), Senin (6/5/2024).

"Kami belum siapkan prasarananya. (Selain itu), belum ada final design dari desain awalnya. Itu masih ide tapi akan kami terapkan," ujar Basuki.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com