Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal Tokopedia PHK Karyawan, GoTo Sebut Bukan Pemegang Saham Mayoritas

Kompas.com - 15/06/2024, 20:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

 

“Sebagai hasilnya, kami harus melakukan penyesuaian yang diperlukan pada struktur organisasi sebagai bagian dari strategi perusahaan agar dapat terus tumbuh,” tambah dia.

Sebelumnya, ByteDance Ltd induk dari Tiktok berencana memangkas sekitar 450 pekerja pada unit usaha e-commerce Indonesia, Tokopedia.

Pada putaran pertama, PHK terjadi usai merger yang dilakukan antara Tokopedia dengan TikTok Shop pada Januari 2024.

Baca juga: Merger Tiktok Shop dan Tokopedia Dinilai Ciptakan Model Belanja Baru di Industri Digital

Mengutip Bloomberg, pengurangan tersebut dilakukan kepada 9 persen dari total karyawan Tokopedia, dan rencananya PHK akan dimulai pada bulan ini. Namun demikian, sumber internal perusahaan menyebut jumlah karyawan yang akan di PHK masih dalam pembahasan dan dapat berfluktuasi seiring perubahan kondisi.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com