Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER MONEY] Sri Mulyani jadi Menkeu Terbaik se-Asia Pasifik | Tips Kapan Anda harus Resign?

Kompas.com - 05/04/2019, 06:01 WIB
Bambang P. Jatmiko

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Majalah FinanceAsia kembali menobatkan Menteri Keuangan Indonesia Sri Mulyani Indrawati sebagai Menteri Keuangan terbaik se-Asia Pasifik.

Berita tersebut menjadi yang terpopuler di kanal Money sepanjang hari kemarin, Kamis (4/4/2019). Sementara itu, berita lainnya adalah tips mengenai kapan Anda harus keluar dari perusahaan tempat Anda bekerja selama ini.

Berikut lima berita terpopuler sepanjang hari kemarin:

1. Lagi, Sri Mulyani Menteri Keuangan Terbaik di Asia Pasifik

Menteri Keuangan Republik Indonesia Sri Mulyani kembali didapuk sebagai Menteri Keuangan Terbaik di Asia Pasifik tahun 2019. Penghargaan ini diberikan oleh majalah keuangan FinanceAsia, Selasa (2/4/2019), untuk ketiga kali kepada Sri Mulyani setelah 2017 dan 2018. Selengkapnya baca di sini

2. Empat Tanda bahwa Anda Sudah Harus Keluar dari Sebuah Perusahaan

Memutuskan untuk berhenti dari suatu pekerjaan merupakan salah satu keputusan penting dalam hidup Anda. Founder Happiness Infinity LLC, Amy Nguyen mengatakan, sepanjang kariernya di bidang sumber daya manusia dan sebagai pelatih kebahagiaan karier, banyak wanita datang kepadanya untuk berkonsultasi tentang keputusan keluar dari pekerjaan. Selengkapnya baca di sini

3. Uang Elektronik Bank-bank BUMN mulai Bermigrasi ke LinkAja

Proses migrasi uang elektronik milik bank yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) ke LinkAja terus berjalan. Mengutip Kontan.co.id, Kamis (4/4/2019), bahkan sejak akhir Maret lalu, uang elektronik berbasis server milik bank Himbara mulai berhenti beroperasi dan dialihkan ke LinkAja. Selengkapnya baca di sini

4. Harga Bitcoin Melonjak, Kemungkin akan Menarik Banyak Investor

Harga Bitcoin melonjak 15 persen dan secara singkat naik di atas level 5.000 dollar AS pada Selasa untuk pertama kalinya sejak November. Tapi belum diketahui alasan yang bisa menjelaskan kenaikan yang tiba-tiba ini. Pendiri dan kepala eksekutif deVere Group Nigel Green, mengatakan dalam sebuah laporan bahwa ada perkiraan yang berkembang bahwa Bitcoin akan kembali menguat. Selengkapnya baca di sini

5. Menpan RB Bantah Ada Jual Beli Jabatan di Kementerian

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Syafruddin membantah keras tudingan yang dilontarkan Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) yang menyebut 90 persen kementerian diduga melakukan jual beli jabatan. Selengkapnya baca di sini

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Whats New
Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Whats New
Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Earn Smart
Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Earn Smart
Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com