Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[KURASI KOMPASIANA] Burnout Syndrome bagi Pekerja hingga Sistem Lembur Ganti Hari

Kompas.com - 10/07/2021, 11:39 WIB
Harry Rhamdhani

Penulis

KOMPASIANA---Aktivitas pekerjaan di kantor memang sering membuat tubuh dan pikiran lelah.

Munculnya rasa lelah pun banyak disebabkan dengan beragam, seperti deadline pekerjaan dan lingkungan kantor yang toxic.

Namun, jika rasa lelah berlangsung terus menerus dan terus dibiarkan tanpa diatasi tentunya dapat menyebabkan demotivasi.

Oleh karenanya, untuk memudahkan hari-hari Anda dalam menghadapi problematika dalam dunia karir, berikut Kompasiana telah merangkum 3 artikel terpopuler di kanal worklife.

1. Kesal dengan Perusahaan Tempat Anda Bekerja Bukan Berarti Harus Menjelekkan

Dalam dunia kerja, sering kali kita dihadapkan dengan situasi yang tidak membuat nyaman sehingga memicu keinginan untuk marah.

Saat berhadapan dengan kondisi tersebut, sayangnya tidak banyak orang yang mampu mengelolah amarah dengan baik sehingga berujung pada pada tindakan negatif, yaitu dengan menjelakkan perusahaan tempat di mana mereka bekerja.

Sebuah pepatah bijak yang dirangkum oleh Kompasianer Indra Mahardika mengatakan bahwa jangan pernah menjatuhkan atau menjelekkan perusahaan tempat di mana Anda bekerja karena setidaknya Anda pernah bertahan hidup dari perusahaan tersebut.

Selain itu, menjelakan perusaan nyatanya dapat membuat Anda terkesan tidak profesional di mata perekrut.

"Saya anggap karyawan seperti ini tidak profesional dan tidak berintegritas. Dirinya mampu menjelekkan perusahaan tempatnya bekerja kepada orang yang baru dikenal. Bahkan menceritakan rahasia perusahaan," tulisnya.

Artinya jika direkrut, ada peluang dirinya akan melakukan hal sama terhadap perusahaan. Ini berbahaya jika dirinya resign dan melamar ke perusahaan kompetitor. (Baca selengkapnya)

2. Tips Mengatasi Burnout Syndrome bagi Para Pekerja

Siapa saja pasti pernah mengalami burnout atau kondisi stres berat yang disebabkan karena tumpukan pekerjaan.

Umumnya, gejala burnout ditandai dengan keadaan fisik yang mudah merasa lelah, mengasingkan diri dari lingkungan kerja dan kehidupan sosial, dan performa kinerja mengalami penurunan.

Burnout yang tidak diatasi dengan baik dapat membawa dampak buruk bagi kesehatan fisik dan juga mental.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kinerjanya Banyak Dikeluhkan di Medsos, Berapa Gaji PNS Bea Cukai?

Kinerjanya Banyak Dikeluhkan di Medsos, Berapa Gaji PNS Bea Cukai?

Work Smart
Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Whats New
Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Work Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Whats New
Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com