Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indofood Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA-S1, Cek Posisi dan Syaratnya

Kompas.com - 09/06/2023, 15:53 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Indofood Sukses Makmur Tbk atau Indofood membuka sejumlah lowongan kerja untuk lulusan SMA/SMK, D3, hingga S1 dari berbagai jurusan.

Adapun posisi lowongan pekerjaan yang dibuka di antaranya Accounting Staff, Area Sales Promotion Representatif, Section Supervisor, Staff Mikrobiologi, A & P Staff, Driver, dan masih banyak lagi.

Lowongan kerja Indofood ini diperuntukkan bagi calon pelamar yang sudah memiliki pengalaman maupun lulusan baru (fresh graduate).

Baca juga: Boarding Kereta Api Hanya Dengan Face Recognition, Registrasinya Kurang dari 1 Menit

Sebagai informasi, Indofood merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produksi beragam jenis makanan dan minuman. Salah satu produk buatan Indofood yang paling terkenal adalah mi instan Indomie.

Indofood didirikan oleh pengusaha Sudono Salim pada tahun 1990 dengan nama PT Panganjaya Intikusuma. Baru kemudian di tahun 1994 nama perusahaan berubah menjadi PT Indofood sukses makmur.

Dalam perkembangannya, Indofood kini menjadi salah satu perusahaan terbesar di tanah air yang sudah mengekspor produknya hingga Australia, Asia, dan Eropa.

Baca juga: Mulai Besok, Indonesia Setop Ekspor Bauksit

Lowongan kerja Indofood

Dikutip dari laman career.indofood.com, Jumat (9/6/2023), berikut posisi dan persyaratan lowongan kerja Indofood. 

1. Accounting Staff

Persyaratan:

  • Pendidikan minimal S1 (Diutamakan: Keuangan, Akuntansi)
  • IPK minimal 3.00
  • Berusia maksimal 27 tahun
  • Pengalaman maksimal 1 tahun di posisi yang sama
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS Word dan Excel)
  • Cepat belajar, bertanggung jawab, membantu, dan pekerja keras, jujur, terorganisir, dan teliti
  • Bersedia ditempatkan di Padalarang

Deskripsi pekerjaan:

  • Bertanggung jawab atas proses pembelian yang dilakukan oleh perusahaan, termasuk pencatatan, pembayaran, dan penyimpanan dokumen transaksi.

2. Area Sales Promotion Representatif

Persyaratan:

  • Lebih disukai staf (non-manajemen & non-supervisor) spesialisasi dalam area sales/penjualan Retail/umum atau setara.
  • Memiliki keterampilan yang baik dalam Microsoft Office.
  • Perhatian terhadap detail, berorientasi pada tujuan, memiliki keterampilan negosiasi yang baik.
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
  • Bersedia ditempatkan di Makassar dan sekitarnya

Deskripsi pekerjaan:

  • Memantau dan mengevaluasi pertumbuhan penjualan produk.
  • Mencari area potensial untuk pertumbuhan penjualan produk.
  • Memantau produk di pasar perdagangan modern dan pasar perdagangan umum.
  • Membangun hubungan baik dengan distributor.

Baca juga: DPR Protes Bos Smelter Nikel Pakai Bahasa Mandarin saat Rapat

3. Area Sales Promotion Representatif

Persyaratan:

  • Lebih disukai staf (non-manajemen & non-supervisor) spesialisasi dalam area sales/penjualan Retail/umum atau setara.
  • Memiliki keterampilan yang baik dalam Microsoft Office.
  • Perhatian terhadap detail, berorientasi pada tujuan, memiliki keterampilan negosiasi yang baik.
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
  • Bersedia ditempatkan di Cianjur dan sekitarnya

Deskripsi pekerjaan:

  • Memantau dan mengevaluasi pertumbuhan penjualan produk.
  • Mencari area potensial untuk pertumbuhan penjualan produk.
  • Memantau produk di pasar perdagangan modern dan pasar perdagangan umum.
  • Membangun hubungan baik dengan distributor.

4. Section Supervisor

Persyaratan:

  • Lulusan S1 Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Mesin & Teknik Informatika
  • Maks berusia 30 tahun
  • Bersedia kerja Shift
  • Mampu bekerja secara tim
  • Kemapuan leadership yang tinggi

Deskripsi pekerjaan:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Rilis
Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya 'Serok'?

Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya "Serok"?

Earn Smart
Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Whats New
Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Whats New
Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Whats New
Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Whats New
Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Spend Smart
PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

Whats New
Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Whats New
Inflasi Lebaran 2024 Terendah dalam 3 Tahun, Ini Penyebabnya

Inflasi Lebaran 2024 Terendah dalam 3 Tahun, Ini Penyebabnya

Whats New
Transformasi Digital, BRI Raih Dua 'Award' dalam BSEM MRI 2024

Transformasi Digital, BRI Raih Dua "Award" dalam BSEM MRI 2024

Whats New
Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Whats New
SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

Whats New
Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com