Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cek Keaslian Emas Fine Gold

Kompas.com - 17/01/2024, 20:00 WIB
Mela Arnani

Penulis

KOMPAS.com - Cara cek keaslian emas murni atau emas Fine Gold yang bisa dilakukan secara mandiri akan dibahas dalam artikel ini.

Emas murni atau Fine Gold menjadi salah satu pilihan investasi yang diminati oleh para investor, sebab harga emas diyakini akan semakin naik sepanjang waktu.

Emas Fine Gold atau emas murni, juga disebut dengan emas 99, yang memiliki kadar emas 999,9 persen.

Meskipun mudah ditemukan penjual emas murni di pasaran, calon investor harus waspada, karena tidak semua produk emas Fine Gold terjamin keasliasnnya.

Lantas, bagaimana cara cek keaslian emas murni atau emas Fine Gold?

Baca juga: Simak, 7 Cara Membedakan Emas Asli dan Palsu

Cara cek keaslian emas murni atau Fine Gold

Dikutip dari laman resmi Logam Mulia, salah satu cara mengecek keaslian emas fine gold yang paling mudah adalah dengan melihat fisik emas batangan tersebut secara saksama.

Emas murni pasti memiliki cap yang menampilkan kadar kemurnian, atau disebut juga dengan fineness dan bobot gram dari emas tersebut.

Bagi investor yang membeli emas murni Antam LM, akan tercantum logo perusahaan PT. Antam Tbk, lengkap dengan jumlah kadar Emas murni sebesar 999.9 persen pada permukaan emas tersebut.

Baca juga: Cara Membedakan Emas Asli atau Palsu, Apa Saja?

Lebih lanjut, beberapa cara mengecek keaslian emas murni atau emas Fine Gold sebagai berikut:

1. Cek kemasan

Cara cek keaslian emas murni atau emas Fine Gold bisandilakukan dengan mengecek kemasannya.

Perlu diketahui, semua produk emas keluaran Antam yang asli, pasti akan dijual dalam kondisi baik dengan kemasan yang tidak ada cacat.

Produk Antam LM CertiCard kemasan sudah terjamin, menjaga agar emas tidak terkena debu, kemasan Emas CertiCard Antam LM juga bisa menjadi salah satu bukti keaslian emas tersebut.

Baca juga: Cara Cek Keaslian Meterai Elektronik secara Offline dan Online

Untuk mengecek keaslian emas ANTAM LM dengan kemasan CertiCard ini sangat mudah, bisa menggunakan aplikasi CertiEye yang bisa diunduh di App Store maupun Play Store.

Pengecekan CertiEye bisa dilakukan dengan memindai QR Code yang ada pada bagian bawah kemasan CertiCard Antam LM.

Sementara itu, bagi produk Antam LM yang klasik atau retro, Anda dapat menyinari sertifikatnya menggunakan sinar ultraviolet (UV) maka akan muncul hologram khusus.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

Whats New
Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Whats New
Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Whats New
Libur 'Long Weekend', 2 Lintasan Utama ASDP Layani 26.122 Orang dan 125.950 Unit Kendaraan

Libur "Long Weekend", 2 Lintasan Utama ASDP Layani 26.122 Orang dan 125.950 Unit Kendaraan

Whats New
Soroti Kecelakan Bus Pariwisata di Subang, Menparekraf: Kita Butuh Manajemen Krisis yang Efektif

Soroti Kecelakan Bus Pariwisata di Subang, Menparekraf: Kita Butuh Manajemen Krisis yang Efektif

Whats New
OJK: Sektor Jasa Keuangan Nasional Stabil

OJK: Sektor Jasa Keuangan Nasional Stabil

Whats New
Sentimen Konsumen di AS Melemah Imbas Inflasi dan Tingkat Bunga Tinggi

Sentimen Konsumen di AS Melemah Imbas Inflasi dan Tingkat Bunga Tinggi

Whats New
Pabrik Sepatu Bata Tutup, Pengusaha: Pabrik Ada di Daerah dengan UMK Tinggi..

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Pengusaha: Pabrik Ada di Daerah dengan UMK Tinggi..

Whats New
OJK Sebut Perbankan Masih Optimistis Cetak Pertumbuhan Kredit 'Double Digit'

OJK Sebut Perbankan Masih Optimistis Cetak Pertumbuhan Kredit "Double Digit"

Whats New
9 Tips untuk Menjadi Kandidat yang Disukai dalam Wawancara Kerja

9 Tips untuk Menjadi Kandidat yang Disukai dalam Wawancara Kerja

Work Smart
Blak-blakan Emiten Prajogo Pangestu BREN soal Harga Saham yang Terus Menanjak

Blak-blakan Emiten Prajogo Pangestu BREN soal Harga Saham yang Terus Menanjak

Whats New
Banyak BPR Tutup, OJK: Tidak Mungkin Kami Selamatkan...

Banyak BPR Tutup, OJK: Tidak Mungkin Kami Selamatkan...

Whats New
Harga Bawang Putih Masih Tinggi, KSP Bakal Panggil Para Importir

Harga Bawang Putih Masih Tinggi, KSP Bakal Panggil Para Importir

Whats New
Berantas 'Bus Bodong', PO yang Langgar Aturan Harus Disanksi Tegas

Berantas "Bus Bodong", PO yang Langgar Aturan Harus Disanksi Tegas

Whats New
Wamen BUMN Ungkap Ada Wacana Kementerian Perumahan

Wamen BUMN Ungkap Ada Wacana Kementerian Perumahan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com