Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada IIMS 2024, Simak Sederet Promo Adira Finance Berikut

Kompas.com - 16/02/2024, 12:41 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) dan PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (Adira Finance) didukung oleh MUFG Bank (MUFG) merupakan penyedia layanan pembiayaan resmi dalam perhelatan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024.

Acara tersebut digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta mulai 15 hingga 25 Februari 2024.

Lantas apa saja promo menarik yang ada dalam IIMS 2024 ini?

Presiden Direktur Adira Finance Dewa Made Susila mengatakan, terdapat berbagai program dan promo yang diberikan khusus di gelaran IIMS 2024 ini.

Baca juga: Ada Promo Upgrade MacBook Pro M3 di Apple Authorized Reseller, Apa Saja?

Salah satunya adalah kredit kepemilikan mobil dengan bungan mulai 1,99 persen untuk tenor satu tahun.

"Bunga spesial 1,99 persen untuk mobil baru, provisi digratiskan," kata dia dalam Exclusive Interview MUFG, Danamon, dan Adira Finance, ditulis Jumat (16/2/2024).

Tah hanya itu, Adira Finance juga memberikan diskon biaya admin sampai dengan 50 persen, cashback 700.000 adirapoin, tambahan cashback Rp 4,5 juta untuk trade-in melalui momobil.id, dan bonus asuransi ban selama 12 bulan oleh Zurich Asuransi Indonesia.

Untuk pembiayaan motor Adira Finance memberikan cashback sampai dengan 600.000 adirapoin dan tambahan cashback 500.000 adirapoin untuk trade-in melalui momotor.id.

Nasabah juga dapat memberikan potongan tenor sampai dengan 5 bulan untuk brand tertentu.

Bagi pengunjung yang membutuhkan Pinjaman Dana Tunai (MPL), Adira Finance berikan cashback hingga Rp 1 juta adirapoin.

Pengunjung yang membutuhkan pembiayaan durable seperti kursi pijat dan e-bike bisa mendapatkan bunga ringan mulai dari 0 persen untuk produk kursi pijat merek Advance dan bunga ringan mulai dari 1,75 persen untuk produk sepeda listrik dan velg mobil.

Baca juga: Punya Nikel, Jokowi Yakin Mobil Listrik Jadi Masa Depan Industri Otomotif Indonesia

Tidak hanya promo, Adira Finance juga menyediakan fasilitas approval langsung di tempat.

Adira Finance juga memberikan 10x kesempatan lebih besar memenangkan Grand Prize Mobil untuk pelanggan yang mengajukan pembiayaan di IIMS 2024, dan kesempatan memenangkan program UMRAH untuk Sahabat. Program ini merupakan program berhadiah paket umrah untuk ratusan pelanggan Adira Finance.

Khusus di IIMS 2024, terdapat puluhan paket umrah yang bisa dimenangkan setiap harinya oleh pelanggan beruntung yang mengajukan pembiayaan di Adira Finance selama periode IIMS 2024.

Demikian beragam program yang diberikan Adira Finance dalam IIMS 2024.

Baca juga: Promo Makanan dan Minuman Saat Pemilu 2024, dari Kopi Kenangan, Hokben, hingga Bakmi GM

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Whats New
Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Earn Smart
Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com