Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manfaatkan QRIS di Jaringan Link, Jalin Gandeng ShopeePay

Kompas.com - 25/03/2024, 19:03 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Jalin Pembayaran Nusantara, bagian dari holding BUMN Danareksa, menjalin kerja sama dengan PT AirPay International Indonesia (ShopeePay) untuk pemanfaatan teknologi pembayaran menggunakan Quick Response Code Indonesian Standard atau QRIS dalam jaringan ‘’Link’’.

Head of Business and Partnership ShopeePay Indonesia, Eka Nilam Dari, mengatakan, pihaknya optimis untuk menggandeng Jalin dalam menyediakan akses layanan pembayaran digital yang lebih inklusif.

"Hadirnya aplikasi baru ShopeePay yang memiliki performa cepat dan ukuran ringan juga semakin mempermudah pengguna untuk melakukan transaksi QRIS di berbagai wilayah di Indonesia dan transfer gratis ke bank mana pun," kata Eka dalam keterangan tertulis, Senin (25/3/2024).

Baca juga: Cara Tarik Tunai dan Setor Tunai dengan QRIS

Ilustrasi pembayaran dengan QRIS. SHUTTERSTOCK/MUHAMMAD SOLIKIN Ilustrasi pembayaran dengan QRIS.

Menurut dia, kolaborasi ini juga memungkinkan ShopeePay untuk menjangkau lebih banyak pengguna dan pelaku bisnis UMKM dalam menghadirkan pengalaman pembayaran yang lebih aman dan efisien, sejalan dengan komitmen kami untuk melayani yang belum terlayani dengan baik.

Sementara itu, Direktur Commercial Jalin, Eko Dedi Rukminto menyatakan komitmennya untuk menyediakan dukungan terintegrasi kepada ShopeePay dalam penyediaan infrastruktur sistem pembayaran digital yang cermat dan andal.

"Upaya ShopeePay dalam mendukung perkembangan ekonomi digital membutuhkan dukungan optimal dari infrastruktur pembayaran yang aman dan efisien, sejalan dengan standar mutu yang telah diimplementasikan oleh Jalin saat ini," ujar Eko.

Kerja sama strategis antara Jalin Pembayaran Nusantara dan ShopeePay ini merupakan langkah penting dalam meningkatkan aksesibilitas teknologi pembayaran digital dan mewujudkan keuangan yang inklusif di Indonesia.

Baca juga: BI Bakal Perluas QRIS ke Korea Selatan, UEA, dan China

Eka menjelaskan, kerja sama ini pun mempertegas posisi ShopeePay dalam penggunaan infrastruktur yang dikelola oleh Jalin agar dapat terkoneksi dengan lebih dari 48 member yang dikelola Jalin dari sektor perbankan dan fintech.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Whats New
Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Whats New
5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

Work Smart
Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Whats New
Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Whats New
Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Whats New
Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Whats New
Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Whats New
Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Whats New
Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Whats New
InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

Whats New
BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com