Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

10 Saham Paling Cuan Sepekan, Ada Emiten Pertambangan dan Energi

Beberapa saham dengan kenaikan tertinggi dalam sepekan, antara lain Indo Tambangraya Megah (ITMG), Vale Indonesia (INCO), Adaro Energy (ADRO), Bukit Asam (PTBA), Aneka Tambang (ANTM), Medco Energy (MEDC), United Tractors (UNTR), Astra International (ASII), Pabrik Kertas Tjiwi Kimia (TKIM), dan Kalbe Farma (KLBF).

1. ITMG

ITMG dalam sepekan mengalami kenaikan harga saham sebesar 15,4 persen menjadi Rp 26.675 per saham. Dalam sepekan ITMG mencatatkan nilai transaksi sebesar Rp 916 miliar dengan volume 35,9 juta saham.

Asing juga mencatatkan beli bersih dalam sepekan senilai Rp 81,4 miliar.

2. INCO

Posisi selanjutnya ditempati oleh INCO dengan kenaikan 10,2 persen di level Rp 5.400 per saham dibanding pekan lai Rp 4.900 per saham.

INCO mencatatkan total transaksi sebesar R 812,4 miliar dalam 5 hari perdagangan dengan colume 158,7 juta saham. Dalam sepekan aksi beli bersih asing untuk saham INCO senilai Rp 118,6 miliar.

3. ADRO

Posisi tiga ada Adaro Energy (ADRO) yang menguat 9,3 persen dari sebelumnya Rp 2.249 menjadi Rp 2.450 per saham. Dalam seminggu ADRO mencatatkan total transaksi sebesar Rp 2 triliun dengan volume 834,8 juta saham atau 92.513 kali transaksi.

4. PTBA

Menyusul ADRO, ada PTBA yang naik 7,17 persen di posisi Rp 3.140 per saham, dibanding pekan sebelumnya Rp 2.930 per saham. Pada periode sepekan, PTBA mencatatkan total transaksi sebesar Rp 1 triliun dengan volume 342,9 juta saham.

5. ANTM

ANTM berada di posisi ke-5 sebagai salah satu emiten yang mencatatkan kenaikan tertinggi dalam periode sepekan. ANTM menguat 6,2 persen menjadi Rp 2.220 per saham dibanding minggu sebelumnya Rp 2.090 per saham. ANTM mencatatkan transaksi Rp 2,3 triliun dengan volume 1,1 juta saham dalam sepekan.


6. MEDC

Selanjutnya, ada MEDC dengan kenaikan harga saham 5,2 persen dalam sepekan di posisi Rp 600 per saham dibanding pekan lalu Rp 570 per saham. MEDC mencatatkan total transaksi dalam sepekan sebesar Rp 614,3 miliar dengan volume 1 juta saham.

7. UNTR

Posisi ke-7 ada UNTR dengan kenaikan harga saham sepekan sebesar 4,08 persen di posisi Rp 24.900 per saham. UNTR dalam lima hari perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan transaksi senilai Rp 897,8 miliar dengan volume 36,6 juta saham.

8. ASII

ASII dalam sepekan naik 3,5 persen di level Rp 5.800 dibanding pekan sebelumnya Rp 5.600 per saham. Sepekan, ASII mencatatkan volume transaksi sebesar 315,5 juta saham senilai Rp 1,8 triliun. Sepekan asing borong saham ASII sebilai Rp 53,4 miliar.

9. TLKM

TKIM juga menguat 3,4 persen di posisi Rp 7.475 per saham naik dibanding pekan sebelumnya di posisi 7.225 per saham. Adapun volume transaksi TKIM dalam seminggu tercatat 34,7 juta saham senilai Rp 254,2 miliar.

10. KLBF

Posisi terakhir ada KLBF dengan kenaikan 2,8 persen dalam seminggu, dari sebelumnya Rp 1.600 per saham menjadi Rp 1.645 per saham. Adapun volume transaksi KLBF dalam 5 hari perdagangan di bursa adalah 316,7 juta saham yang senilai Rp 510,8 miliar.

Dalam sepekan, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami penurunan 0,07 persen di posisi 6.888,17 dibanding sebelumnya di posisi 6.892,81. Meski IHSG melemah, rata-rata nilai transaksi harian Bursa mengalami peningkatan yang cukup tinggi, yaitu sebesar 35,77 persen menjadi Rp 16,8 triliun dari Rp 12,4 triliun pada pekan sebelumnya.

https://money.kompas.com/read/2022/02/28/100000326/10-saham-paling-cuan-sepekan-ada-emiten-pertambangan-dan-energi

Terkini Lainnya

Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Whats New
17 Bandara Internasional yang Dicabut Statusnya Hanya Layani 169 Kunjungan Turis Asing Setahun

17 Bandara Internasional yang Dicabut Statusnya Hanya Layani 169 Kunjungan Turis Asing Setahun

Whats New
Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Rilis
Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya 'Serok'?

Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya "Serok"?

Earn Smart
Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Whats New
Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Whats New
Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Whats New
Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Whats New
Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Spend Smart
PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

Whats New
Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Whats New
Inflasi Lebaran 2024 Terendah dalam 3 Tahun, Ini Penyebabnya

Inflasi Lebaran 2024 Terendah dalam 3 Tahun, Ini Penyebabnya

Whats New
Transformasi Digital, BRI Raih Dua 'Award' dalam BSEM MRI 2024

Transformasi Digital, BRI Raih Dua "Award" dalam BSEM MRI 2024

Whats New
Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke