Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cek Layanan Penukaran Uang dan Jadwal Operasional Danamon selama Idul Fitri

Selain itu, Bank Danamon juga menyediakan layanan tambahan mobile branch yang berlokasi di Istora Senayan, Jakarta, dari tanggal 28 hingga 31 Maret 2024, pukul 09.00 hingga 15.00 WIB.

Branch Network Head PT Bank Danamon Indonesia Tbk Eka Dinata, mengatakan, layanan penukaran uang Danamon tersedia untuk maksimal 300 nasabah per hari.

Adapun masyarakat dapat menukar uang hingga Rp 4 juta dengan denominasi berikut:
- denominasi Rp 50.000 hingga Rp1 juta
- denominasi Rp 20.000 hingga Rp 1 juta
- denominasi Rp 10.000 hingga Rp 1 juta
- denominasi Rp 5.000 hingga Rp 500.000
- denominasi Rp 2.000 hingga Rp 400.000
- denominasi Rp1.000 hingga Rp 100.000

Selain itu, Bank Danamon juga mengumumkan jadwal operasional sejumlah kantor cabang dan layanan pendukung bagi kebutuhan nasabah yang biasanya meningkat menjelang Hari Raya.

Selama periode ini, Danamon juga menyediakan layanan dan fasilitas perbankan untuk memastikan nasabah dapat terus melakukan transaksi finansial dengan lancar selama periode liburan melalui aplikasi mobile banking, D-Bank PRO.

“Tradisi mudik, pemberian hadiah dan THR Lebaran, serta peningkatan konsumsi menjelang Hari Raya, membuat masyarakat butuh layanan perbankan yang lancar dan siap siaga. Penyesuaian jadwal operasional cabang ini merupakan bukti komitmen Danamon untuk memastikan kenyamanan bagi nasabah yang ingin bertransaksi di cabang Danamon selama periode libur dan cuti bersama Idul Fitri 2024," ujar Eka.

Eka menjelaskan, layanan yang disediakan Danamon adalah pembukaan/penutupan rekening tabungan atau giro (Current Account/Savings Account (CASA)), pembukaan/pencairan rekening deposito, setor dan tarik tunai, pemindahbukuan khusus mata uang Rupiah, penerimaan warkat sendiri, setoran PDC (Post-Dated Check) warkat bank lain dan warkat sendiri, layanan SDB (Safe Deposit Box) untuk cabang yang memiliki SDB, serta setoran pajak.

Berikut ini adalah jadwal operasional kantor-kantor cabang Danamon selama periode hari raya Idul Fitri.
- Tanggal 6–7 April 2024: Cabang weekend banking beroperasi
- Tanggal 8 April 2024: Tersedia 46 kantor cabang yang beroperasi
- Tanggal 9–12 April 2024: Seluruh kantor cabang Danamon tidak beroperasi
- Tanggal 13–14 April 2024: Cabang weekend banking beroperasi
- Tanggal 15 April 2024: Seluruh kantor cabang Danamon tidak beroperasi

Demikian adalah jadwal operasional kantor-kantor cabang Danamon selama periode hari raya Idul Fitri.

https://money.kompas.com/read/2024/03/27/201100626/cek-layanan-penukaran-uang-dan-jadwal-operasional-danamon-selama-idul-fitri

Terkini Lainnya

Anggaran Pendidikan di APBN Pertama Prabowo Capai Rp 741,7 Triliun, Ada Program Perbaikan Gizi Anak Sekolah

Anggaran Pendidikan di APBN Pertama Prabowo Capai Rp 741,7 Triliun, Ada Program Perbaikan Gizi Anak Sekolah

Whats New
Bantah Menkeu soal Penumpukan Kontainer, Kemenperin: Sejak Ada 'Pertek' Tak Ada Keluhan yang Masuk

Bantah Menkeu soal Penumpukan Kontainer, Kemenperin: Sejak Ada "Pertek" Tak Ada Keluhan yang Masuk

Whats New
Tidak Ada 'Black Box', KNKT Investigasi Badan Pesawat yang Jatuh di BSD

Tidak Ada "Black Box", KNKT Investigasi Badan Pesawat yang Jatuh di BSD

Whats New
Investasi Rp 10 Miliar, Emiten Perhotelan KDTN Siap Ekspansi Bisnis Hotel Rest Area

Investasi Rp 10 Miliar, Emiten Perhotelan KDTN Siap Ekspansi Bisnis Hotel Rest Area

Whats New
Gandeng Binawan, RSUP dr Kariadi Tingkatkan Keterampilan Kerja Tenaga Kesehatan

Gandeng Binawan, RSUP dr Kariadi Tingkatkan Keterampilan Kerja Tenaga Kesehatan

Whats New
Stok Beras Pemerintah Capai 1,85 Juta Ton

Stok Beras Pemerintah Capai 1,85 Juta Ton

Whats New
Luncurkan Starlink di Indonesia, Elon Musk Sebut Ada Kemungkinan Investasi Lainnya

Luncurkan Starlink di Indonesia, Elon Musk Sebut Ada Kemungkinan Investasi Lainnya

Whats New
Lahan Kering di RI Besar, Berpotensi Jadi Hutan Tanaman Energi Penghasil Biomassa

Lahan Kering di RI Besar, Berpotensi Jadi Hutan Tanaman Energi Penghasil Biomassa

Whats New
Riset IOH dan Twimbit Soroti Potensi Pertumbuhan Ekonomi RI Lewat Teknologi AI

Riset IOH dan Twimbit Soroti Potensi Pertumbuhan Ekonomi RI Lewat Teknologi AI

Whats New
Cara Cek Penerima Bansos 2024 di DTKS Kemensos

Cara Cek Penerima Bansos 2024 di DTKS Kemensos

Whats New
IHSG Melemah 50,5 Poin, Rupiah Turun ke Level Rp 15.978

IHSG Melemah 50,5 Poin, Rupiah Turun ke Level Rp 15.978

Whats New
Dari Hulu ke Hilir, Begini Upaya HM Sampoerna Kembangkan SDM di Indonesia

Dari Hulu ke Hilir, Begini Upaya HM Sampoerna Kembangkan SDM di Indonesia

Whats New
Disebut Jadi Penyebab Kontainer Tertahan di Pelabuhan, Ini Penjelasan Kemenperin

Disebut Jadi Penyebab Kontainer Tertahan di Pelabuhan, Ini Penjelasan Kemenperin

Whats New
Perbankan Antisipasi Kenaikan Kredit Macet Imbas Pencabutan Relaksasi Restrukturisasi Covid-19

Perbankan Antisipasi Kenaikan Kredit Macet Imbas Pencabutan Relaksasi Restrukturisasi Covid-19

Whats New
KKP Tangkap Kapal Ikan Berbendera Rusia di Laut Arafura

KKP Tangkap Kapal Ikan Berbendera Rusia di Laut Arafura

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke