Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Boeing Bakal Temui Lion Air

Kompas.com - 06/11/2019, 20:32 WIB
Mutia Fauzia,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Perdagangan Amerika Serikat Wilbur Ross mengatakan, pihak Boeing bakal menyambangi Indonesia untuk menyelesaikan kasus kecelakaan pesawat Lion Air JT310 dengan tipe pesawat Boeing 737 Max yang jatuh di perairan Kerawang Oktober tahun lalu.

Ketika ditemui di kantor Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Ross mengatakan pihak Boeing akan bertemu dengan Lion Air dalam waktu dekat.

"Boeing telah menunjukkan kesediaan untuk berkomitmen lebih dan berbicara dengan Lion Air. Mereka juga mengungkapkan permintaan maaf kepada keluarga korban atas apa yang terjadi," ujar dia di Jakarta, Rabu (6/11/2019).

Baca juga: Boeing Dituduh Pentingkan Untung Ketimbang Keselamatan

Ross mengatakan, Boeing pun menjadi bagian dari delegasi AS yang kali ini bertandang ke Indonesia. Kedatangan delegasi AS tersebut untuk membahas mengenai komitmen hubungan perdagangan antara kedua negara.

Kini, Boeing tengah bersiap membayar kompensasi pelanggan maupun keluarga korban kecelakaan yang mencapai 5 miliar dollar AS.

Dalam pertemuan tersebut, Ross juga mengatakan tak hanya perkara kerjasama dan investasi saja, kedua negara juga membahas tentang isu-isu sensitif lainnya.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan, di dalam pertemuan tersebut Indonesia meminta pihak AS untuk kembali memasukkan RI ke dalam daftar negara yang diberi fasilitas Generalized System of Preferences (GSP) yang sejak 27 April 2018 lalu tengah ditijau ulang.

Adapun GSP adalah sebuah sistem tarif preferensial yang membolehkan satu negara secara resmi memberikan pengecualian terhadap aturan umum Organisasi Perdagangan Dunia (WTO).

"(Yang dibicarakan) antara lain harapan terkait engineering company yang akan melakukan kegiatan di Indonesia dan terkait finalisasi review GSP yang diharapkan segera dilakukan. Dan Indonesia mengatakan akan segera kirim tim di bawah Kemendag (Kementerian Perdagangan)," ujar Airlangga.

Baca juga: Mendag AS Sambangi RI, Bahas Apa?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang 'Toxic' ke Dalam Pemerintah Anda

Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang "Toxic" ke Dalam Pemerintah Anda

Whats New
Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke Jastiper

Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke Jastiper

Whats New
Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

Rilis
Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Whats New
Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

Whats New
Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Belajar Investasi lewat Kompetisi 'Trading'

Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Belajar Investasi lewat Kompetisi "Trading"

Earn Smart
Kunker di Jateng, Plt Sekjen Kementan Dukung Optimalisasi Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

Kunker di Jateng, Plt Sekjen Kementan Dukung Optimalisasi Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

Whats New
Sudah Masuk Musim Panen Raya, Impor Beras Tetap Jalan?

Sudah Masuk Musim Panen Raya, Impor Beras Tetap Jalan?

Whats New
Bank Sentral Eropa Bakal Pangkas Suku Bunga, Apa Pertimbangannya?

Bank Sentral Eropa Bakal Pangkas Suku Bunga, Apa Pertimbangannya?

Whats New
Pasokan Gas Alami 'Natural Decline', Ini Strategi PGN Jaga Distribusi

Pasokan Gas Alami "Natural Decline", Ini Strategi PGN Jaga Distribusi

Whats New
BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

Whats New
Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Peringati Hari Buruh, SP PLN Soroti soal Keselamatan Kerja hingga Transisi Energi

Peringati Hari Buruh, SP PLN Soroti soal Keselamatan Kerja hingga Transisi Energi

Whats New
Cara Pasang Listrik Baru melalui PLN Mobile

Cara Pasang Listrik Baru melalui PLN Mobile

Work Smart
Bicara soal Pengganti Pertalite, Luhut Sebut Sedang Hitung Subsidi untuk BBM Bioetanol

Bicara soal Pengganti Pertalite, Luhut Sebut Sedang Hitung Subsidi untuk BBM Bioetanol

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com