Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Usaha Kimia Farma Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Ini Posisi dan Cara Mendaftarnya

Kompas.com - 10/04/2022, 09:09 WIB
Elsa Catriana,
Akhdi Martin Pratama

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu lulusan minimal Diploma (D3) hingga Sarjana (S1) dari berbagai jurusan ingin berkarir di industri laboratorium klinik, simak lowongan kerja yang satu ini.

Anak usaha PT Kimia Farma (Persero) Tbk, PT Kimia Farma Diagnostika, membuka lowongan kerja bagi lulusan minimal diploma (D3) dan sarjana (S1) dari segala jurusan.

Lowongan kerja ini nantinya akan mengisi posisi marketing dan Staff Referal Penjualan Nasional.

Baca juga: Astra Honda Motor Buka 5 Lowongan Kerja, Ini Posisi dan Persyaratannya

PT Kimia Farma Diagnostika merupakan perusahaan yang bergerak pada jaringan pelayanan laboratorium klinik di Indonesia.

Mengutip dari situs resminya, Minggu (10/4/2022) berikut adalah persyaratan dan cara mendaftarnya.

1. Marketing

Kualifikasi :

  • Minimal D3/S1 Semua Jurusan
  • Maksimal 27 tahun
  • Memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM A/C)
  • Memiliki Pengalaman Pemasaran Lebih diutamakan
  • Memiliki Keterampilan Komunikasi dan Interpersonal yang baik
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office
  • Telah divaksinasi, minimal dosis kedua.

Baca juga: Lowongan Kerja di Anak BUMN Angkasa Pura I, Simak Posisi dan Persyaratannya

2. Staff Referal Penjualan Nasional

Kualifikasi :

  • Memiliki S1 Analis Kesehatan
  • Pria
  • Maksimal 28 tahun
  • Memiliki pengalaman dalam Penjualan Medis lebih disukai
  • Diutamakan memiliki keterampilan dan keahlian (bidang Competency/Specific/Hard Competency)
  • Memiliki pengalaman bekerjasama dengan klinisi (dokter, rumah sakit, klinik, rujukan mitra)
  • Sangat baik dalam keterampilan berbicara dan komunikasi di depan umum
  • Mampu mengoperasikan aplikasi Sales visit monitoring
  • Mampu mengoperasikan Ms. Office
  • Kreatif, bertanggung jawab, dan mampu bekerja dalam tim.
  • Sudah divaksinasi, minimal dosis 1.

Cara Mendaftar Lowongan Kerja PT Kimia Farma Diagnostika

Bagi kamu yang tertarik untuk mendaftar dapat memasukan lowongan kerja melalui https://rekrutmen.kimiafarma.co.id/ dan memilih sesuai posisi yang diinginkan.

Kemudian pelamar harus login terlebih dahulu atau membuat akun, dan setelah itu pelamar harus mendaftar dirinya secara online dan mengupload sejumlah dokumen yang dibutuhkan.

Lowongan kerja PT Kimia Farma Diagnostika ini ditutup hingga tanggal 11 April 2022.

Baca juga: BUMN PT KIW Buka Lowongan untuk Fresh Graduate, Tertarik?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Work Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Whats New
Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com