Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fokus Bisnis Syariah, Allianz Life Siap "Spin Off" di 2023

Kompas.com - 30/06/2022, 12:32 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Akhdi Martin Pratama

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAs.com - PT Asuransi Allianz Life Indonesia (Allianz Life Indonesia) akan fokus mengembangkan bisnis syariah pada tahun 2022 ini.

Country Manager & Direktur Utama Allianz Life Indonesia David Nolan mengatakan, perusahaannya akan fokus kepada asuransi syariah dan pengembangan produk. Adapun pengembangan produk tidak hanya difokuskan pada produk unitlink tetapi juga produk tradisional.

"Indonesia akan menjadi pasar besar dengan kebutuhan syariahnya," kata dia dalam konferensi pers, Rabu (29/6/2022).

Baca juga: Allianz Life Indonesia Genjot Produk Asuransi Mikro

Menanggapi hal tersebut, Direktur & Chief Financial Officer Allianz Life Indonesia Edwin Prayitno mengatakan, sampai saat ini premi dari produk asuransi syariah menyumbang sekitar 15 persen dari total portofolio premi Allianz Life sampai Mei 2022.

Sedikit catatan, sampai dengan kuartal I-2022 Allianz Life membukukan premi bruto atau gross written premium (GWP) sebanyak Rp 3,8 triliun.

Dilansir dari Kontan, pengadapatan premi tersebut turun sekitar 37,7 persen dibandingkan pendapatan premi bruto perusahaan di kuartal pertama tahun lalu yang ada pada kisaran Rp 6,1 triliun.

Di sisi lain, Edwin menargetkan, sumbangsih premi asuransi syariah dapat mencapai pertumbuhan dua digit sampai akhir tahun 2022.

Baca juga: Allianz Life Indonesia Kumpulkan Premi Bruto Rp 19 Triliun Sepanjang 2021

"Kebutuhan masyarakat Indonesia semakin meningkat untuk mendapatkan proteksi secara syariah," kata dia.

Sementara terkait rencana spin off unit syariahnya, Edwin menyebut, Allianz memiliki target lebih cepat dari ketentuan yang diberikan pemerintah yakni pada tahun 2023.

Adapun, pemerintah menganjurkan perusahaan asuransi untuk melakukan spin off pada unit syariahnya paling lambat pada tahun 2024.

"Kami punya target yang lebih cepat di tahun 2023," tandas dia.

Baca juga: Dukung Bisnis Berkelanjutan, Allianz Hadir di Jakarta E-Prix

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penuhi Kebutuhan Listrik EBT Masa Depan, PLN Bidik Energi Nuklir hingga Amonia

Penuhi Kebutuhan Listrik EBT Masa Depan, PLN Bidik Energi Nuklir hingga Amonia

Whats New
LPPI Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1-S2, Simak Persyaratannya

LPPI Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1-S2, Simak Persyaratannya

Work Smart
Jadi 'Menkeu' Keluarga, Perempuan Harus Pintar Atur Keuangan

Jadi "Menkeu" Keluarga, Perempuan Harus Pintar Atur Keuangan

Spend Smart
Emiten Perdagangan Aspal SOLA Bakal IPO dengan Harga Perdana Rp 110 Per Saham

Emiten Perdagangan Aspal SOLA Bakal IPO dengan Harga Perdana Rp 110 Per Saham

Whats New
Data Terbaru, Utang Pemerintah Turun Jadi Rp 8.262,10 Triliun

Data Terbaru, Utang Pemerintah Turun Jadi Rp 8.262,10 Triliun

Whats New
Bank Mandiri Genjot Transaksi 'Cross Border' Lewat Aplikasi Livin’

Bank Mandiri Genjot Transaksi "Cross Border" Lewat Aplikasi Livin’

Whats New
Kuartal I Ditopang Pemilu dan Ramadhan, Bagaimana Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia ke Depan?

Kuartal I Ditopang Pemilu dan Ramadhan, Bagaimana Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia ke Depan?

Whats New
Berikut Daftar Tiga Pabrik di Indonesia yang Tutup hingga April 2024

Berikut Daftar Tiga Pabrik di Indonesia yang Tutup hingga April 2024

Whats New
Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenperin: Kami Bingung...

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenperin: Kami Bingung...

Whats New
Ada Gangguan Persinyalan, Perjalanan KRL Lintas Bogor Terlambat 10-33 Menit Pagi Ini

Ada Gangguan Persinyalan, Perjalanan KRL Lintas Bogor Terlambat 10-33 Menit Pagi Ini

Whats New
Pertagas: Budaya Keselamatan Kerja Bukan soal Mematuhi Aturan, tapi Rasa Bertanggung Jawab

Pertagas: Budaya Keselamatan Kerja Bukan soal Mematuhi Aturan, tapi Rasa Bertanggung Jawab

Whats New
Investasi Reksadana adalah Apa? Ini Pengertian dan Jenisnya

Investasi Reksadana adalah Apa? Ini Pengertian dan Jenisnya

Work Smart
Harga Emas Terbaru 7 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 7 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Pengusaha Sepatu Sulit Dapat Bahan Baku Berkualitas gara-gara Banyak Aturan Impor

Pengusaha Sepatu Sulit Dapat Bahan Baku Berkualitas gara-gara Banyak Aturan Impor

Whats New
Kurs Rupiah di 5 Bank Besar Indonesia

Kurs Rupiah di 5 Bank Besar Indonesia

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com