Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
RILIS BIZ

Sapa Masyarakat Kebumen, Platinum Cineplex Resmikan Bioskop Ke-11

Kompas.com - 03/06/2023, 20:47 WIB
Sri Noviyanti

Editor

KOMPAS.com - Platinum Cineplex meresmikan bioskopnya yang ke-11, Kamis (25/5/2023). Bioskop bertaraf internasional tersebut menyapa warga Kebumen dengan hadir di Trio Mall Kebumen sejak 20 April 2023.

“Dalam kesempatan hari ini, kami sangat berbahagia sekali dapat membawa Platinum Cineplex sebagai bioskop internasional pertama di Kebumen,” ujar Founder dan Komisaris Utama PT Tripar Multivision Plus Raam Punjabi dalam rilis yang diterima Kompas.com, Sabtu (3/6/2023).

Raam menambahkan, visi dan misi pihaknya yang utama adalah untuk memastikan masyarakat dapat mengakses tontonan berkualitas di bioskop.

“Kami yakin, Platinum Cineplex dapat menghadirkan bioskop dan film-film Indonesia ataupun internasional terkini. Platinum Cineplex akan terus berekspansi di area-area lainnya karena tempat yang tepat untuk menikmati tontonan film berkualitas adalah bioskop,” tambahnya.

Saat grand opening, Platinum Cineplex turut berbagi kebahagiaan dengan mengundang anak-anak yatim piatu dari salah satu panti asuhan di Kota Kebumen untuk dapat menonton bersama special show film "Jin & Jun".

Agenda tersebut dilakukan sebagai bentuk partisipasi Platinum Cineplex dalam menjalankan program tanggung-jawab sosial perusahaan atau corporate social responsibility (CSR).

Ke depan, pihak Platinum Cineplex berharap, fasilitas one stop entertainment yang dihadirkan tersebut dapat menjadi alternatif bagi perusahaan dan instansi di Kebumen untuk mengagendakan acara.

Sebab, sudio di Platinum Cineplex dapat disewa untuk berbagai acara, seperti nonton bareng (Nobar) ataupun digunakan untuk kegiatan company gathering. Bgai yang berminat, Anda dapat menghubungi Platinum Cineplex melalui media sosial Instagram @platinumcineplex_id dan situs resminya di platinumcineplex.co.id.

Sebagai informasi, PT Tripar Multivision Plus merupakan emiten dari PT Platinum Sinema atau perusahaan yang beroperasi sebagai Platinum Cineplex.

Jaringan bioskop tersebut mencakup dua negara di Asia Tenggara, yakni Indonesia dan Laos.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

Whats New
BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

Whats New
Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak 'Tenant' Donasi ke Panti Asuhan

Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak "Tenant" Donasi ke Panti Asuhan

Whats New
Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Whats New
Utang Rafaksi Tak Kunjung Dibayar, Pengusaha Ritel Minta Kepastian

Utang Rafaksi Tak Kunjung Dibayar, Pengusaha Ritel Minta Kepastian

Whats New
BEI Enggan Buru-buru Suspensi Saham BATA, Ini Sebabnya

BEI Enggan Buru-buru Suspensi Saham BATA, Ini Sebabnya

Whats New
PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja hingga 10 Mei 2024, Cek Syaratnya

PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja hingga 10 Mei 2024, Cek Syaratnya

Work Smart
Koperasi dan SDGs, Navigasi untuk Pemerintahan Mendatang

Koperasi dan SDGs, Navigasi untuk Pemerintahan Mendatang

Whats New
Cadangan Devisa RI  Turun Jadi 136,2 Miliar Dollar AS, Ini Penyebabnya

Cadangan Devisa RI Turun Jadi 136,2 Miliar Dollar AS, Ini Penyebabnya

Whats New
Bea Cukai Klarifikasi Kasus TKW Beli Cokelat Rp 1 Juta Kena Pajak Rp 9 Juta

Bea Cukai Klarifikasi Kasus TKW Beli Cokelat Rp 1 Juta Kena Pajak Rp 9 Juta

Whats New
Luhut Optimistis Upacara HUT RI Ke-79 Bisa Dilaksanakan di IKN

Luhut Optimistis Upacara HUT RI Ke-79 Bisa Dilaksanakan di IKN

Whats New
Perkuat Distribusi, Nestlé Indonesia Dukung PT Rukun Mitra Sejati Perluas Jaringan di Banda Aceh

Perkuat Distribusi, Nestlé Indonesia Dukung PT Rukun Mitra Sejati Perluas Jaringan di Banda Aceh

BrandzView
Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BRI hingga CIMB Niaga

Whats New
Harga Emas Dunia Turun di Tengah Penantian Pasar

Harga Emas Dunia Turun di Tengah Penantian Pasar

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com