Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja PT INKA Multi Solusi untuk Lulusan D4-S1, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

Kompas.com - 07/08/2023, 19:58 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kabar baik bagi Anda yang sedang mencari lowongan pekerjaan. PT INKA Multi Solusi membuka lowongan kerja untuk lulusan D4 dan S1 semua jurusan. 

Pada lowongan kerja kali ini, posisi yang ditawarkan ke pelamar antara lain Pemasaran, Legal, SPI, Engineering, Akuntansi, Manajemen Risiko, IT Development, dan SDM.

Pendaftaran lowongan kerja PT INKA Multi Solusi dibuka mulai tanggal 7 Agustus dan akan ditutup pada 10 Agustus 2023 melalui situs web resminya. 

Baca juga: Erick Thohir: Suntikan PMN Rp 3 Triliun Buat Waskita Dialihkan ke Hutama Karya

PT INKA Multi Solusi adalah anak perusahaan PT Industri Kereta Api (Persero) yang bergerak di bidang jasa manufaktur produk perkeretaapian dan transportasi darat.

Didukung dengan sumberdaya yang memiliki kompetensi sesuai bidangnya, PT INKA Multi Solusi telah menunjukkan kontribusinya dan siap untuk bersaing di pasar industri produk perkeretaapian dan transportasi darat.

Lowongan kerja PT INKA Multi Solusi

Dilansir dari laman imsservice.co.id, Senin (7/8/2023), berikut persyaratan dan cara mendaftar lowongan kerja PT INKA Multi Solusi. 

Posisi yang dibuka:

  • Pemasaran (S1 Semua Jurusan)
  • Legal (S1 Hukum)
  • Satuan Pengawas Internal (S1 Manajemen/Hukum/Akuntansi/Tata Kelola Perusahaan)
  • Engineering (D4/S1 Elektro/Mekatronika)
  • Akuntansi (S1 Akuntansi)
  • Manajemen Risiko (S1 Manajemen/Hukum/Studi Pembangunan)
  • IT Development (S1 Informatika/Teknologi Informasi)
  • SDM (S1 Manajemen/Psikologi/Hukum/Ilmu Sosial Lainnya/Teknik Industri)

Baca juga: Manajemen Pastikan Tokopedia Tak Punya Penjual yang Berada di Luar Negeri.

Persyaratan: 

  • Usia maksimal 30 tahun
  • Uploadberkas lamaran dalam 1 file sebagai berikut (max 1 MB):
    • Surat Lamaran
    • Curriculum Vitae
    • Pas Foto Berwarna
    • KTP yang masih berlaku
    • Ijazah dan Transkip Akademik
    • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
    • Surat Keterangan Sehat
    • Surat Pengalaman Kerja (Bagi yang mempunyai pengalaman)
    • Sertifikat Keahlian

Baca juga: Menko Airlangga Sebut Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Bisa Capai Angka 6 Persen

Cara daftar lowongan kerja PT INKA Multi Solusi

Bagi Anda yang berminat dengan lowongan kerja di atas, bisa mendaftar secara online melalui laman https://imsservice.co.id/karir/59

PT INKA Multi Solusi tidak melakukan pemungutan biaya apapun selama proses seleksi. Karena itu, calon pelamar diimbau untuk berhati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan perusahaan.

Informasi lebih lanjut mengenai lowongan kerja PT INKA Multi Solusi bisa dilihat di website dan instagram resmi perusahaan. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Jadi Tuan Rumah World of Coffee Trade Show 2025

Indonesia Jadi Tuan Rumah World of Coffee Trade Show 2025

Whats New
KKP Gelontorkan Rp 46,6 miliar untuk Teknologi Modern Budidaya Ikan Nila Salin

KKP Gelontorkan Rp 46,6 miliar untuk Teknologi Modern Budidaya Ikan Nila Salin

Whats New
Cadangan Devisa Merosot, Bos BI: Enggak Usah Insecure..

Cadangan Devisa Merosot, Bos BI: Enggak Usah Insecure..

Whats New
OJK Cabut Izin Usaha TaniFund, Ini Alasannya

OJK Cabut Izin Usaha TaniFund, Ini Alasannya

Whats New
Emiten Logistik Pertambangan MAHA Bakal Tebar Dividen, Simak Besarannya

Emiten Logistik Pertambangan MAHA Bakal Tebar Dividen, Simak Besarannya

Whats New
Bea Cukai Jember Sita 59 Liter Miras Ilegal Bernilai Belasan Juta Rupiah di Kecamatan Silo

Bea Cukai Jember Sita 59 Liter Miras Ilegal Bernilai Belasan Juta Rupiah di Kecamatan Silo

Whats New
IHSG Berakhir di Zona Merah, Rupiah Stabil

IHSG Berakhir di Zona Merah, Rupiah Stabil

Whats New
Laba Bersih PTBA Turun 51,2 Persen Menjadi Rp 5,2 Triliun pada 2023

Laba Bersih PTBA Turun 51,2 Persen Menjadi Rp 5,2 Triliun pada 2023

Whats New
PTBA Bakal Tebar Dividen Rp 4,6 Triliun dari Laba Bersih 2023

PTBA Bakal Tebar Dividen Rp 4,6 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Bos BI: Kenaikan Suku Bunga Berhasil Menarik Modal Asing ke Pasar Keuangan RI

Bos BI: Kenaikan Suku Bunga Berhasil Menarik Modal Asing ke Pasar Keuangan RI

Whats New
Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Whats New
Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Whats New
5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

Work Smart
Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Whats New
Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com