Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cetak Kartu Pendaftaran CPNS 2023

Kompas.com - 13/10/2023, 07:42 WIB
Mela Arnani

Penulis

KOMPAS.com - Cara cetak kartu pendaftaran CASN (calon aparatur sipil negara) oleh peserta seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2023 bisa dilakukan melalui laman Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN).

Kartu pendaftaran berisi informasi mengenai data diri pelamar CPNS seperti nomor registrasi, nomor KTP, nama, kualifikasi pendidikan, hingga persyaratan administrasi.

Adapun cetak kartu pendaftaran peserta CPNS 2023 sudah bisa dilakukan mulai Kamis, 12 Oktober lalu.

Lantas, bagaimana cara cetak kartu pendaftaran CPNS 2023?

Baca juga: Seluruh Pelamar CPNS 2023 Sudah Bisa Cetak Kartu Pendaftaran

Cara cetak kartu pendaftaran CPNS 2023

Langkah-langkah untuk mencetak kartu pendaftaran CPNS 2023 sebagai berikut:

Tampilan kartu pendaftaran CPNS 2023. Cara cetak kartu pendaftaran CPNS 2023.
BKN Tampilan kartu pendaftaran CPNS 2023. Cara cetak kartu pendaftaran CPNS 2023.
1. Akses laman https://sscasn.bkn.go.id

2. Masuk dengan NIK dan password yang sudah terdaftar

3. Tekan tombol Cetak Kartu Pendaftaran

Nantinya, sistem akan memunculkan kartu pendaftaran CPNS yang sudah diunduh dan bisa dicetak sewaktu-waktu oleh peserta.

Apabila hasil cetak kartu pendaftaran CASN tidak sesuai dengan isian, peserta bisa melakukan clear history atau bersihkan riwayat pelacakan, cache, cookis, lalu refresh browser.

Sebagai informasi, peserta juga bisa mengunduh dan menyimpan kartu pendaftaran CPNS untuk mengantisipasi kartu pendaftaran hilang atau rusak.

Baca juga: Pendaftar CPNS dan PPPK 2023 Tembus 2,4 Juta, Ini Rinciannya

Hasil administrasi

Setelah masa pendaftaran ditutup, peserta bisa menunggu pengumuman hasil administrasi yang dijadwalkan berlangsung mulai 15 Oktober 2023.

Hasil seleksi administrasi akan ditampilkan pada akun SSCASN masing-masing, sehingga pelamar diimbau secara berkala login ke akun miliknya maupun memantau setiap pengumuman pada laman resmi instansi yang dilamar.

Peserta yang dinyatakan lolos administrasi, wajib mengikuti tes seleksi kompetensi dasar (SKD) sesuai jadwal yang ditentukan instansi masing-masing.

Tes SKD CPNS 2023 terdiri dari tes wawasan kebangsaan (TWK), tes intekegensia umum (TIU), dan tes karakteristik pribadi (TKP).

Demikian ulasan mengenai cara cetak kartu pendaftaran CPNS 2023. Terkait kisi-kisi atau materi yang akan diujikan dalam tes SKD bisa dilihat di sini.

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Whats New
Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Whats New
Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Whats New
Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Whats New
Emiten Penyedia Infrastuktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Emiten Penyedia Infrastuktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Whats New
InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

Whats New
BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

Whats New
Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak 'Tenant' Donasi ke Panti Asuhan

Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak "Tenant" Donasi ke Panti Asuhan

Whats New
Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Whats New
Utang Rafaksi Tak Kunjung Dibayar, Pengusaha Ritel Minta Kepastian

Utang Rafaksi Tak Kunjung Dibayar, Pengusaha Ritel Minta Kepastian

Whats New
BEI Enggan Buru-buru Suspensi Saham BATA, Ini Sebabnya

BEI Enggan Buru-buru Suspensi Saham BATA, Ini Sebabnya

Whats New
PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja hingga 10 Mei 2024, Cek Syaratnya

PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja hingga 10 Mei 2024, Cek Syaratnya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com