Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Mampu Cetak 10.000 Produk dalam Sehari, Lanyard Kilat Siap Ekspansi ke Eropa

Kompas.com - 26/10/2023, 11:51 WIB
Nur Melati Syamdani,
Aditya Mulyawan

Tim Redaksi

Pasalnya, kertas tisu ringan dan mudah dicetak. Ini membuat proses pencetakan berbagai desain, logo, atau pesan promosi menjadi lebih mudah sehingga dapat disesuaikan sesuai kebutuhan pelanggan.

Bahan tersebut juga ramah lingkungan lantaran mudah terurai dan dapat didaur ulang. Ini adalah pilihan yang baik bagi perusahaan yang peduli terhadap dampak lingkungan dan ingin menekan jejak karbon.

Kemudian, kertas tisu biasanya lebih ekonomis daripada bahan lanyard konvensional, seperti nilon atau poliester. Material ini bisa menjadi pilihan yang hemat biaya bagi perusahaan atau acara dengan anggaran terbatas.

Tak hanya itu, kertas tisu juga memungkinkan pelanggan untuk bermain dengan berbagai warna, motif, dan gaya desain. Bahan ini dapat menciptakan lanyard yang unik, menarik, dan cocok dengan tema dan pesan perusahaan atau acara.

Kedua, pelanggan dapat membuat sampel gratis. Berkat layanan ini, pelanggan dapat melihat kualitas produk LanyardKilat.co.id sebelum memutuskan untuk memproduksi lanyard secara penuh.

Ketiga, garansi produk. Jika menerima produk rusak, pelanggan LanyardKilat.co.id berkesempatan untuk mengganti produk tersebut.

Akan tetapi, perlu diketahui bahwa terdapat syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi pelanggan untuk mengklaim garansi, seperti mengirimkan foto atau video unpacking.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com