Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BRI Finance Angkat Wahyudi Darmawan Jadi Direktur Utama

Kompas.com - 08/11/2023, 05:17 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) mengangkat Wahyudi Darmawan sebagai direktur utama.

Direktur Operasional dan Sekretaris Perusahaan BRI Finance Willy Halim Sugiardi mengatakan, hadirnya Wahyudi Darmawan akan mendorong Perseroan mewujudkan pertumbuhan berkelanjutan.

“Terlebih, BRI Finance diproyeksikan untuk tumbuh berkelanjutan sebagai perusahaan pembiayaan terdepan dengan layanan terintegrasi. Hal ini menjadi tantangan besar bagi perseroan dalam mengawal aspirasi besar tersebut di tengah ketidakpastian ekonomi,” ujar Willy.

Baca juga: BRI Finance Cetak Laba Rp 51,26 Miliar pada Semester I-2023

Adapun, Direktur Utama BRI Finance Wahyudi Darmawan sebelumnya menjabat sebagai Regional CEO Palembang PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.

Wahyudi Darmawan telah menjajaki posisi strategis lainnya yang akan menunjang kinerja sebagai direktur utama.

Adapun susunan Dewan Komisaris dan Dewan Direksi BRI Finance sebagai berikut:

Dewan Komisaris

  • Komisaris Utama: Sigit Murtiyoso
  • Komisaris: Dhoni Ramadi
  • Komisaris Independen: Diah Defawati Ande

Direksi

  • Direktur Utama: Wahyudi Darmawan
  • Direktur Bisnis: Primartono Gunawan
  • Direktur Manajemen Risiko: Ari Prayuwana
  • Direktur Operasional: Willy Halim Sugiardi

Baca juga: BRI Finance Catat Pendapatan Rp 890,60 Miliar Tahun 2022

Demikian adalah susunan Dewan Komisaris dan Dewan Direksi BRI Finance. Sebagai catatan, pengangkatan Diah Defawati Ande sebagai Komisaris Independen dan Wahyudi Darmawan sebagai Direktur Utama efektif setelah memenuhi ketentuan regulator.

Keduanya telah memperoleh persetujuan kemampuan dan kepatutan oleh regulator.

Baca juga: Obligasi II BRI Finance Oversubscribe 342 Persen

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Whats New
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Whats New
Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang 'Toxic' ke Dalam Pemerintah Anda

Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang "Toxic" ke Dalam Pemerintah Anda

Whats New
Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke Jastiper

Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke Jastiper

Whats New
Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

Bangun Pemahaman Kripto di Tanah Air, Aspakrindo dan ABI Gelar Bulan Literasi Kripto 2024

Rilis
Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Terbitkan Permentan Nomor 1 Tahun 2024, Mentan Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Whats New
Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

Resmi Kuasai 100 Persen Saham Bank Commonwealth, OCBC NISP Targetkan Proses Merger Selesai Tahun Ini

Whats New
Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Belajar Investasi lewat Kompetisi 'Trading'

Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Belajar Investasi lewat Kompetisi "Trading"

Earn Smart
Kunker di Jateng, Plt Sekjen Kementan Dukung Optimalisasi Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

Kunker di Jateng, Plt Sekjen Kementan Dukung Optimalisasi Lahan Tadah Hujan lewat Pompanisasi

Whats New
Sudah Masuk Musim Panen Raya, Impor Beras Tetap Jalan?

Sudah Masuk Musim Panen Raya, Impor Beras Tetap Jalan?

Whats New
Bank Sentral Eropa Bakal Pangkas Suku Bunga, Apa Pertimbangannya?

Bank Sentral Eropa Bakal Pangkas Suku Bunga, Apa Pertimbangannya?

Whats New
Pasokan Gas Alami 'Natural Decline', Ini Strategi PGN Jaga Distribusi

Pasokan Gas Alami "Natural Decline", Ini Strategi PGN Jaga Distribusi

Whats New
BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

Whats New
Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Kartu Prakerja Gelombang 67 Resmi Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Work Smart
Peringati Hari Buruh, SP PLN Soroti soal Keselamatan Kerja hingga Transisi Energi

Peringati Hari Buruh, SP PLN Soroti soal Keselamatan Kerja hingga Transisi Energi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com