Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Jelaskan Alasan "Resign" Saat Wawancara Kerja dan Contoh Jawabannya

Kompas.com - 01/12/2023, 12:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Saat wawancara kerja atau interview kerja, mungkin HRD akan mengajukan pertanyaan terkait alasan Anda resign alias mengundurkan diri dari pekerjaan sebelumnya. Jika Anda ditanyakan tentang alasan resign, maka Anda perlu menjawabnya dengan hati-hati.

Sebab, jika Anda menjawab pertanyaan tentang alasan resign dengan keluhan dan mengarah ke negatif, HRD akan menganggapnya tidak menyenangkan.

Dikutip dari The Balance, Jumat (1/12/2023), berikut penjelasan mengenai pertanyaan soal alasan resign saat wawancara kerja dan cara menjawabnya.

Baca juga: 5 Tips Persiapan Cari Kerja Sebelum Resign

Ilustrasi resign atau mengundurkan diri dari pekerjaan.SHUTTERSTOCK/IJEAB Ilustrasi resign atau mengundurkan diri dari pekerjaan.

Mengapa HRD menanyakan alasan resign saat wawancara kerja?

HRD perusahaan ingin tahu alasan anda resign dari pekerjaan sebelumnya untuk membantu mereka memutuskan apakah Anda akan menjadi pegawai yang baik bagi perusahaan. Tanggapan Anda akan membantu HRD memahami karakter Anda dan apa yang memotivasi Anda.

HRD mungkin juga mencoba menentukan apakah Anda resign karena alasan yang baik atau mungkin sedikit impulsif.

Cara menjawab pertanyaan tentang alasan resign saat wawancara kerja

Saat menjawab pertanyaan tentang alasan resign, Anda harus berusaha untuk tetap bersikap positif, dengan fokus pada mengapa pekerjaan baru ini cocok untuk Anda.

Ada banyak alasan resign dari pekerjaan. Beberapa di antaranya lebih mudah dijelaskan dibandingkan yang lain, dan beberapa di antaranya harus diungkapkan dengan sangat hati-hati agar tidak menyalahkan atasan atau rekan kerja sebelumnya.

Baca juga: Mau Mulai Bisnis? Jangan Lakukan Hal Ini Sebelum Resign dari Kantor

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perusahaan TI Indonesia Akuisisi Starup AI Singapura

Perusahaan TI Indonesia Akuisisi Starup AI Singapura

Whats New
Strategi Genjot Penerimaan Pajak Menurut Ekonom Senior Mari Elka Pangestu

Strategi Genjot Penerimaan Pajak Menurut Ekonom Senior Mari Elka Pangestu

Whats New
Apindo: Tapera Mestinya Bersifat Sukarela

Apindo: Tapera Mestinya Bersifat Sukarela

Whats New
Tolak Iuran Tapera, Serikat Buruh: Kami Masih Miskin, Dari Mana Pemikiran Pemerintah Buat Ini Jadi Kewajiban?

Tolak Iuran Tapera, Serikat Buruh: Kami Masih Miskin, Dari Mana Pemikiran Pemerintah Buat Ini Jadi Kewajiban?

Whats New
Dukung eFishery, HSBC Gelontorkan Green and Social Loan 30 Juta Dollar AS

Dukung eFishery, HSBC Gelontorkan Green and Social Loan 30 Juta Dollar AS

Whats New
Kemendag Bidik Transaksi 15 Miliar Dollar AS di TEI 2024

Kemendag Bidik Transaksi 15 Miliar Dollar AS di TEI 2024

Whats New
Pemerintah: Tapera Ini Bukan Iuran Potong Gaji, Ini Tabungan...

Pemerintah: Tapera Ini Bukan Iuran Potong Gaji, Ini Tabungan...

Whats New
Soal Kasus 109 Ton Emas, Antam Bantah Beredar Emas Palsu

Soal Kasus 109 Ton Emas, Antam Bantah Beredar Emas Palsu

Whats New
Prudential Indonesia Hadirkan PRUIncome Guard, Premi Mulai Rp 500.000

Prudential Indonesia Hadirkan PRUIncome Guard, Premi Mulai Rp 500.000

Whats New
PLN Mau Bikin 2.000 Tiang Listrik Jadi Charger Kendaraan Listrik

PLN Mau Bikin 2.000 Tiang Listrik Jadi Charger Kendaraan Listrik

Whats New
Mendag Zulhas Targetkan Perundingan IEU-CEPA Rampung Sebelum Oktober 2024

Mendag Zulhas Targetkan Perundingan IEU-CEPA Rampung Sebelum Oktober 2024

Whats New
Jika Tanggung Jawab Perusahaan Jalan dan Terapkan ESG, Masalah Sosial Ekonomi RI Bisa Teratasi

Jika Tanggung Jawab Perusahaan Jalan dan Terapkan ESG, Masalah Sosial Ekonomi RI Bisa Teratasi

Whats New
Mendag Zulhas Ungkap Impor Bahan Peledak Tertahan di Pelabuhan

Mendag Zulhas Ungkap Impor Bahan Peledak Tertahan di Pelabuhan

Whats New
Startup eFishery Masih Andalkan 'Fintech Lending' Jadi Mitra Pembiayaan

Startup eFishery Masih Andalkan "Fintech Lending" Jadi Mitra Pembiayaan

Whats New
Komitmen Pertagas Jalankan CSR, Harus Beri Manfaat ke Masyarakat dan Lingkungan

Komitmen Pertagas Jalankan CSR, Harus Beri Manfaat ke Masyarakat dan Lingkungan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com