Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak 16 Jurusan Kuliah dengan Gaji Tertinggi Setelah Lulus

Kompas.com - 15/03/2024, 09:00 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

Sumber CNBC

JAKARTA, KOMPAS.com - Anak sekolah yang ingin mencari gelar sarjana dengan potensi penghasilan maksimal dapat memilih jurusan teknik.

Studi terbaru dari Federal Reserve melaporkan, sarjana teknik menempati 9 dari 16 daftar peringkat teratas untuk jurusan kuliah dengan gaji tertinggi di masa 5 tahun setelah lulus.

Jurusan teknik komputer menempati peringkat pertama dengan gaji rata-rata tahunan sebesar 80.000 dollar AS atau sekitar Rp 1,24 miliar pada kurs Rp 15.611 per dollar AS.

Peringkat tersebut diikuti oleh jurusan teknik kimia dan ilmu komputer yang mau membayar lebih dari 75.000 dollar AS per tahun.

Angka itu setara dengan Rp 1,17 miliar dalam kurs Rp 15.611 per dollar AS.

Tren ini diperkirakan akan terus berlanjut juga.

Baca juga: Tips Meraih Sukses meski Kerja Tak Sesuai Jurusan Kuliah

Di sisi lain, pekerjaan yang melibatkan sains, teknologi, teknik, dan matematika (STEM) diperkirakan akan tumbuh dua kali lebih cepat dibandingkan pekerjaan non-STEM pada 2031.

Pengetahuan teknis, kemahiran matematika, dan kemampuan pemecahan masalah yang dibutuhkan dalam bidang teknik sangat berharga di banyak industri.

Oleh karena itu, profesi tersebut cenderung memiliki gaji yang lebih tinggi dibandingkan dengan pekerjaan lainnya.

Baca juga: 5 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Banyak Dibutuhkan di Industri Kreatif

 


Dilansir dari CNBC, berikut ini adalah 16 jurusan kuliah yang memiliki gaji tertinggi setelah lulus.

1. Teknis Komputer

2. Teknik Kimia

3. Ilmu Komputer

4. Teknik Dirgantara (Aerospace)

5. Teknik Elektro

Halaman:


Terkini Lainnya

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Whats New
Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com