Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Sentimen Inflasi, Berikut Rekomendasi Saham Sepekan

Kompas.com - 25/03/2024, 10:44 WIB
Kiki Safitri,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sentimen selanjutnya yakni Core PCE Price Index MoM Prev 0,4 persen Cons 0,3 persen, dimana data utama ini dipakai The Fed untuk mengukur inflasi.

"Kalau naik dibandingkan periode sebelumnya maka bisa dikatakan gawat," sebut Angga.

Sentimen yang perlu diperhatikan pula pada minggu ini yakni personal income dan personal spending yang bakal menggambarkan kondisi ekonomi AS.

Baca juga: IHSG Menguat 0,30 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Tembus Rp 11.748 Triliun

"Jika income naik dan spending naik ini sama saja belum downturn," terang dia.

Namun jika income turun dan spending turun, ini artinya sebentar lagi downturn dan suku bunga turun.

Didasarkan pada data-data ekonomi dan sentimen di atas, IPOT Buzz, merekomendasikan 3 saham untuk trading pada minggu ini hingga Kamis, 28 Maret 2024, yakni Buy on Pullback BBTN (Support: 1.485, Resistance: 1.800), Buy on Pullback ESSA (Support: 590, Resistance: 700) dan Buy BDMN (Support: 2.970, Resistance: 3.250).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com