Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[KURASI KOMPASIANA] 3 Sajian Buka Puasa yang Tidak Biasa

Kompas.com - 29/04/2021, 17:17 WIB
Harry Rhamdhani

Penulis

KOMPASIANA---Sudah setengah jalan kita melaksanakan ibadah puasa ini, tapi apakah ada yang sudah mulai kebingunan ingin memasak apa untuk makan berbuka nanti?

Segala menu dan resep, barangkali, sudah pernah kita coba. Dari makanan favorit masih-masing orang di rumah hingga jajan makanan di luar.

Malah ada yang baru memakan makanan takjil, tapi sudah kenyang. Rasanya seperti tidak ingin makan besar lagi.

Namun, kamu mungkin tertarik dengan ketiga sajian untuk berbuka puasa ini, karena memang berbeda dari biasanya: dari Tempoyak Apel Hijau hingga Sambal Ujak Ikan Nila.

Apakah sudah terbadayang segarnya dari nama-nama tadi? Simak ulasannya berikut ini.

1. Tempoyak Apel Hijau dan Sambal Buah Kemang, Menu Berbuka Puasa yang Istimewa

Apel ditempoyak? Terdengar tidak lazim memang, tapi cita rasa yang dihasilkan antara fermentasi durian (tempoyak) dan irisan apel membuat rasanya jadi segar.

"Biasanya, fermentasi durian yang disebut tempoyak itu digunakan untuk memasak ikan, seperti ikan patin, ikan gabus, atau ikan baung.

Nah, kali ini Kompasianer Elvidayanty Darkasih mencoba buah apel hijau yang dimasak dengan bumbu tempoyak.

"Apel yang saya gunakan adalah apel berwarna hijau yang rasanya ada campuran antara asam dan manis, dan daging buahnya lebih crispy," tulisnya.

Berikut bahan untuk bumbu yang digunakan selain dari tempoyak tadi: cabe merah keriting, cabe rawit, bawang putih, kunyit, kemiri, sereh, daun salam, daun kunyit, dan daun jeruk. (Baca selengkapnya)

2. Berbuka Puasa dengan Menu Utama "Sambal Ujak Ikan Nila" Khas Rejang Lebong

Setelah sekian lama, akhirnya Kompasianer Ozy V. Alandika membuat sambal ujak untuk teman makan nasi saat berbuka puasa.

Dalam Bahasa Rejang, tulis Kompasianer Ozy V. Alandika, sambal ujak dikenal dengan sebutan sambea ujak atau sambea ujak nak lem boloak (sambal ujak dalam bambu).

Bukan hanya sambal, tentu saja, kini sambal ujak dihidangkan dengan ikan nila agar cocolan dengan nasi hangat semakin nikmat.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Libur Panjang, Jasa Marga Proyeksi 808.000 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek

Libur Panjang, Jasa Marga Proyeksi 808.000 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek

Whats New
Kemenhub Bebastugaskan Pejabatnya yang Ajak Youtuber Korsel Main ke Hotel

Kemenhub Bebastugaskan Pejabatnya yang Ajak Youtuber Korsel Main ke Hotel

Whats New
Libur Kenaikan Yesus Kristus, 328.563 Kendaraan Tinggalkan Jakarta

Libur Kenaikan Yesus Kristus, 328.563 Kendaraan Tinggalkan Jakarta

Whats New
OCBC Singapura Ajukan Tawaran Rp 16 Triliun untuk Akuisisi Great Eastern Holdings

OCBC Singapura Ajukan Tawaran Rp 16 Triliun untuk Akuisisi Great Eastern Holdings

Whats New
Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Whats New
Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Whats New
Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Whats New
Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Whats New
Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Whats New
Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com