Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Super Air Jet Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA/SMK, Tertarik?

Kompas.com - 21/12/2021, 08:40 WIB
Elsa Catriana,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu lulusan SMA/SMK ingin berkarir di industri penerbangan, simak lowongan yang satu ini.

Salah satu maskapai penerbangan di Indonesia Super Air Jet membuka lowongan kerja bagi kamu lulusan SMA/SMK sederajat sebagai kru pesawat.

Baca juga: Lowongan ODP Bank Mandiri Taspen untuk S1-S2, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Super Air Jet merupakan maskapai penerbangan baru dengan konsep berbiaya rendah atau low cost carrier (LCC) yang pasarnya fokus kepada kalangan muda atau milenial.

Baca juga: Anak Perusahaan KAI Buka Banyak Lowongan Kerja untuk SMA, Ini Daftarnya

Mengutip dari superairjet.career, Selasa (21/12/2021), berikut adalah persyaratan dan cara mendaftarnya.

Persyaratan

1. Warga Negara Indonesia (WNI) dan belum berpengalaman sebagai kru pesawat
2. Belum pernah menikah
3. Usia 18-15 tahun dengan minimal tinggi 160 cm dan berat badan proporsional
4. Minimal lulusan SMA/SMK/MA/Paket C
5. Tidak buta warna (total maupun parsial)
6. Memiliki kemampuan bahasa Inggris
7. Mampu bekerja sama dalam tim
8. Menarik dan memiliki skill interpresonal energik, senang membantu, bersahabat dan jujur

Cara mendaftar

Jika kamu tertarik mendaftar lowongan kerja ini, bisa cek link berikut ini untuk registrasi https://bit.ly/FAA-SJVLAG.

Lowongan kerja ini ditutup tanggal 31 Desember 2021 pukul 12.00 WIB.

Super Air Jet mengimbau agar para pencari kerja waspada terhadap penipuan karena Super Air Jet tidak bekerjasama dengan agen atau pihak mamapun yang mengatasnamakan perusahaan.

Seluruh proses rekrutmen dari Super Air Jet dilaksanakan secara gratis.

Baca juga: BCA Buka Lowongan Kerja bagi Fresh Graduate hingga S2, Simak Posisi dan Persyaratannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Whats New
Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Earn Smart
Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Earn Smart
Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Whats New
Bank DKI Dorong Penerapan CSR yang Terintegrasi Kegiatan Bisnis

Bank DKI Dorong Penerapan CSR yang Terintegrasi Kegiatan Bisnis

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com