Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Tips Sukses Wawancara Magang, Apa Saja?

Kompas.com - 05/06/2024, 10:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber US News

JAKARTA, KOMPAS.com - Program magang jangan hanya dianggap sebagai salah satu syarat untuk lulus dari perguruan tinggi. Ada banyak manfaat magang yang dapat dituai mahasiswa, salah satunya adalah pengalaman untuk berkarier secara profesional.

Layaknya melamar kerja, banyak program magang mengharuskan wawancara dengan pihak HRD perusahan terlebih dahulu.

Untuk Anda yang belum pernah wawancara magang, ada beberapa hal yang perlu disiapkan. Dengan persiapan yang matang, maka Anda dapat dengan sukses diterima dalam program magang tersebut.

Baca juga: Contoh Pertanyaan Wawancara Magang dan Cara Menjawabnya

Ilustrasi magang, mahasiswa magang di perusaahaan.SHUTTERSTOCK/FIZKES Ilustrasi magang, mahasiswa magang di perusaahaan.

Dikutip dari US News, Rabu (5/6/2024), berikut beberapa tips wawancara magang yang perlu diingat agar merasa percaya diri.

1. Pelajari perusahaan dan industri

Terutama jika Anda ingin magang di bidang yang baru bagi Anda, penting untuk mempelajari dasar-dasarnya dan bagaimana pengalaman Anda sebelumnya diterjemahkan ke dalam industri tersebut.

Anda tidak harus mengetahui segalanya, tetapi menggunakan bahasa khusus industri atau menyebutkan beberapa berita terkini dapat menunjukkan kepada HRD bahwa Anda melakukan riset.

2. Berlatih wawancara

Wawancara bisa sangat menegangkan, jadi melatih jawaban wawancara Anda dengan orang lain, seperti teman atau pelatih karier, dapat membantu Anda merasa lebih percaya diri dan nyaman.

Baca juga: Sepanjang 2023, Perusahaan Jepang Serap Sekitar 10.000 Pekerja Magang Indonesia

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Adaro Minerals Buka Lowongan Kerja hingga 30 Juni 2024, Simak Persyaratannya

Adaro Minerals Buka Lowongan Kerja hingga 30 Juni 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Cerita Tiarsih Bangun Kampung Rosella, Tingkatkan Ekonomi dari Komoditas Daerah

Cerita Tiarsih Bangun Kampung Rosella, Tingkatkan Ekonomi dari Komoditas Daerah

Smartpreneur
HUMI Bakal Bagikan Dividen Rp 18,04 Miliar

HUMI Bakal Bagikan Dividen Rp 18,04 Miliar

Whats New
Boeing Angkat Mantan Diplomat Australia Jadi Presiden Asia Tenggara

Boeing Angkat Mantan Diplomat Australia Jadi Presiden Asia Tenggara

Whats New
Holding BUMN Danareksa Bagi-bagi 212 Hewan Kurban ke 16.000 KK

Holding BUMN Danareksa Bagi-bagi 212 Hewan Kurban ke 16.000 KK

Whats New
Prudential Gandeng Mandiri Investasi, Luncurkan Subdana untuk Nasabah Standard Chartered

Prudential Gandeng Mandiri Investasi, Luncurkan Subdana untuk Nasabah Standard Chartered

Earn Smart
Pertamina Peringkat Ketiga Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara Versi Fortune 500

Pertamina Peringkat Ketiga Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara Versi Fortune 500

Whats New
Marak PHK di Industri Tekstil, Asosiasi: Ribuan Pekerja Belum Terima Pesangon

Marak PHK di Industri Tekstil, Asosiasi: Ribuan Pekerja Belum Terima Pesangon

Whats New
Daya Saing Indonesia Terbaik ke-27 Dunia, Ungguli Jepang dan Malaysia

Daya Saing Indonesia Terbaik ke-27 Dunia, Ungguli Jepang dan Malaysia

Whats New
10 Raja Terkaya di Dunia, Raja Inggris Tak Masuk Daftar

10 Raja Terkaya di Dunia, Raja Inggris Tak Masuk Daftar

Earn Smart
BPR Perlu Percepatan Digitalisasi untuk Hadapi Tantangan Global

BPR Perlu Percepatan Digitalisasi untuk Hadapi Tantangan Global

Whats New
Apakah Indonesia Mampu Ciptakan “Kemandirian Beras”?

Apakah Indonesia Mampu Ciptakan “Kemandirian Beras”?

Whats New
Puncak Arus Balik Libur Idul Adha 2024, KAI Layani 168.631 Penumpang

Puncak Arus Balik Libur Idul Adha 2024, KAI Layani 168.631 Penumpang

Whats New
PHK Karyawan Tokopedia Dikhawatirkan Berdampak ke UMKM, Mengapa?

PHK Karyawan Tokopedia Dikhawatirkan Berdampak ke UMKM, Mengapa?

Whats New
BRI Dukung UMKM Produk Dekorasi Rumah Tembus Pasar Internasional

BRI Dukung UMKM Produk Dekorasi Rumah Tembus Pasar Internasional

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com