Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Cara Blokir ATM BRI dari HP Tanpa ke Kantor Cabang

Kompas.com - 22/06/2024, 06:59 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - Cara blokir ATM BRI sebenarnya sangat mudah dilakukan. Pemblokiran atas kartu debit bisa dilakukan cukup dari ponsel.

Untuk diketahui, blokir kartu ATM dapat dilakukan oleh pemilik kartu atau oleh pihak bank dengan beberapa tujuan.

Misalnya jika kartu ATM hilang atau dicuri, pemilik kartu biasanya segera memblokirnya untuk mencegah penyalahgunaan.

Lalu kartu ATM bisa diblokir jika ada transaksi yang mencurigakan atau tidak dikenal pada rekening, pemilik kartu mungkin memutuskan untuk memblokir kartu sebagai tindakan pencegahan.

Baca juga: Syarat dan Cara Ganti Kartu ATM BRI Kedaluarsa di Kantor Cabang

3 cara blokir ATM BRI

Blokir kartu ATM adalah tindakan yang penting untuk melindungi dana dan informasi pribadi pemegang rekening dari potensi risiko dan ancaman yang dapat merugikan.

Beberapa beberapa opsi cara memblokir ATM BRI yang bisa dipilih nasabah tanpa harus ke kantor cabang:

1. Cara blokir ATM BRI via BRImo

  • Buka BRImo
  • Login ke BRImo
  • Masuk ke menu Layanan Nasabah
  • Tap Layanan Lain
  • Tap Disable/Enable Kartu ATM BRI
  • Masukkan PIN BRImo
  • Tap Kirim
  • Blokir kartu ATM BRI berhasil.

2. Cara blokir ATM BRI via internet banking

  • Buka https://ib.bri.co.id/ib-bri/
  • Masuk dengan USER ID dan Password.
  • Buka menu Layanan Nasabah
  • Klik Layanan Lain
  • Klik Disable/Enable Kartu BRI
  • Pilih rekening kartu ATM BRI di Blokir
  • Masukkan Password Internet Banking
  • Klik Kirim
  • Blokir kartu ATM BRI berhasil.

3. Cara blokir ATM BRI via call center

  • Buka menu telepon/panggilan.
  • Ketik 14017 atau 1500017.
  • Lakukan panggil.
  • Tunggu nada tunggu dari petugas CS BRI.
  • Sampaikan informasi blokir kartu ATM BRI.
  • Tunggu proses verifikasi untuk blokir kartu ATM BRI.
  • Blokir kartu ATM BRI berhasil.

Baca juga: Cara Mengatasi ATM BRI Terblokir, Bisa lewat HP

Kenapa kartu ATM terblokir?

Sebenarnya selain karena atas permintaan nasabah sendiri, kartu ATM terblokir juga bisa disebabkan hal lain.

Misalnya jika pengguna salah memasukkan PIN beberapa kali, sistem otomatis bank sering kali akan memblokir kartu untuk mencegah akses yang tidak sah.

Lalu apabila kartu tertelan oleh mesin ATM, pengguna biasanya perlu memblokir kartu tersebut dan meminta penggantian.

Bank juga mungkin memblokir kartu untuk sementara selama pemutakhiran sistem atau saat mengganti kartu dengan yang baru.

Dalam beberapa kasus, kartu ATM terblokir karena dilakukan bank atas permintaan pihak berwenang atau untuk mematuhi regulasi tertentu.

Baca juga: Cara Mengatasi ATM BRI Terblokir Tanpa ke Bank Pakai HP

Cara memblokir ATM BRI via kantor cabang

Untuk prosedur cara memblokir ATM BRI melalui kantor cabang, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Isi Saldo DANA lewat ATM BRI, BCA, BNI, Mandiri, dan BSI

Cara Isi Saldo DANA lewat ATM BRI, BCA, BNI, Mandiri, dan BSI

Spend Smart
Cara Ajukan Laporan Gagal Setor Tunai di ATM via BRImo

Cara Ajukan Laporan Gagal Setor Tunai di ATM via BRImo

Spend Smart
Blibli Hadirkan Promo Belanja di Bliblimart, Ada Cashback Rp 100.000

Blibli Hadirkan Promo Belanja di Bliblimart, Ada Cashback Rp 100.000

Spend Smart
Emiten Travel Haji dan Umrah HAJJ Raup Pendapatan Rp 318,19 Miliar pada 2023

Emiten Travel Haji dan Umrah HAJJ Raup Pendapatan Rp 318,19 Miliar pada 2023

Whats New
Pendataan QR Code untuk Beli Pertalite Capai 100 Persen di 3 Provinsi

Pendataan QR Code untuk Beli Pertalite Capai 100 Persen di 3 Provinsi

Whats New
Indeks Kepercayaan Industri RI Stagnan pada Juni 2024, Imbas Ketidakpastian Ekonomi Global

Indeks Kepercayaan Industri RI Stagnan pada Juni 2024, Imbas Ketidakpastian Ekonomi Global

Whats New
Bank Mandiri Sediakan Solusi Keuangan untuk Pengembang Sistem Manajemen Apotek

Bank Mandiri Sediakan Solusi Keuangan untuk Pengembang Sistem Manajemen Apotek

Whats New
Pemerintah Dorong Investasi Berkelanjutan di Pulau-pulau Kecil

Pemerintah Dorong Investasi Berkelanjutan di Pulau-pulau Kecil

Rilis
Jumlah Investor Kripto Meningkat, Edukasi Perlu Terus Dilakukan

Jumlah Investor Kripto Meningkat, Edukasi Perlu Terus Dilakukan

Earn Smart
Sektor Perindustrian Jadi Motor Ekonomi RI yang Harus Dijaga dari 'Serangan' Impor

Sektor Perindustrian Jadi Motor Ekonomi RI yang Harus Dijaga dari "Serangan" Impor

Whats New
Cara Top Up LinkAja Lewat ATM, M-Banking, dan I-Banking BTN

Cara Top Up LinkAja Lewat ATM, M-Banking, dan I-Banking BTN

Work Smart
Bank DKI Dukung Pembiayaan Transportasi Ramah Lingkungan Transjakarta

Bank DKI Dukung Pembiayaan Transportasi Ramah Lingkungan Transjakarta

Whats New
Jadi Tuan Rumah IFRC 2024, Kontraktor Tambang PT Putra Perkasa Dorong Industri Pertambangan RI Peduli Keselamatan Kerja

Jadi Tuan Rumah IFRC 2024, Kontraktor Tambang PT Putra Perkasa Dorong Industri Pertambangan RI Peduli Keselamatan Kerja

Whats New
Cara Top Up GoPay Lewat BRImo

Cara Top Up GoPay Lewat BRImo

Work Smart
Mau Ibadah Umrah? Ini Cara Cek Biro Umrah Resmi Kemenag

Mau Ibadah Umrah? Ini Cara Cek Biro Umrah Resmi Kemenag

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com