Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini Yang Dilakukan Taspen untuk Pertahankan Laba di Tahun 2020

Direktur Utama PT Taspen ANS Kosasih mengatakan, porsi investasi akan dibagi dalam beberapa instrumen, antara lain surat utang atau obligasi sebesar 67,5 persen dimana sebagian besar merupakan obligasi pemerintah.

Kemudian instrumen deposito sebesar 18,7 persen di mana sebagian besar ditempatkan di bank BUMN.

Sisanya berupa investasi langsung 2,2 persen, saham 4,9 persen, dan reksa dana 6,7 persen. Dari porsi yang ditempatkan di reksa dana, sebesar 1,3 persen dialokasikan ke reksa dana saham. Itupun dengan seleksi pemilihan (manager investasi) MI yang sangat ketat.

"Kami akan bagi portofolio biar enggak terpusat di satu industri. Tahun kemarin kita heavy di infrastruktur, jadi tahun ini mungkin kalau nambah tapi enggak akan banyak," kata Kosasih di Menara Taspen, Jakarta Pusat Senin (27/1/2020).

Ia menyebut untuk porsi saham, PT Taspen tidak akan melebihi porsi 10 persen tahun ini. Mengingat saham merupakan investasi yang memiliki risiko lebih tinggi.

"Kalau untuk saham, itu kami total tidak bakal sampai 10 persen. Kalaupun nambah, komposisinya akan berbeda dengan tahun kemarin, agar diversifikasinya lebih oke," katanya.

Kosasih menyebutkan, pada tahun ini diversifikasi portofolio saham akan mempertimbangkan dengan sungguh-sungguh prospek industri ke depannya.

"Saham tahun ini kita bakal lihat sungguh-sungguh. Ada industri-industri yang tahun ini harusnya bisa oke, ya harusnya bisa kita tambah. Industri yang tahun ini rada suram ya kita kurangi," ujarnya.

https://money.kompas.com/read/2020/01/27/194550026/ini-yang-dilakukan-taspen-untuk-pertahankan-laba-di-tahun-2020

Terkini Lainnya

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Whats New
Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Whats New
The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham-saham di Wall Street Melemah

The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham-saham di Wall Street Melemah

Whats New
IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

Spend Smart
Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Whats New
Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Whats New
Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Whats New
Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting Saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting Saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke