Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Transaksi Mobile Banking Maybank Naik 130 Persen Selama Pandemi

Ia mengatakan, selama masa pandemi virus corona (Covid-19) saja, terjadi peningkatan signifikan mencapai 130 persen.

"Selama pandemi, transaksi mobile itu tinggi sekali memang," ujarnya dala webinar virtual, Jakarta, Jumat (11/9/2020).

Ia mengatakan, selama pandemi Covid-19, nasabah memang gemar melakukan transaksi secara digital.

Sementara itu, Chief Strategy Transformation & Digital Officer Maybank Indonesia Michel Hamilton menuturkan, pihaknya tidak hanya memfokuskan pada pengembangan produk platform M2U, tetapi juga mengikuti kemauan dari para nasabah sesuai pengalaman nasabah.

Salah satu layanan yang diberikan Maybank Indonesia yakni perubahan data nasabah melalui aplikasi M2U. Jadi nasabah tidak harus datang ke kantor cabang Maybank.

"Enggak perlu lagilah mengisi form datang ke cabang atau kita berdiskusi melalu call center. Itu bisa dilakukan secara mandiri mengubah," kata Michel.

Selain itu, Maybank Indonesia juga berencana memberikan kemudahan nasabah menarik uang di mesin ATM tanpa menggunakan kartu debet.

Nantinya penarikan tunai di ATM cukup menggunakan kode yang akan terpasang dalam aplikasi M2U.

"QR menjadi satu fokus kita bagaimana di M2U berinteraksi dengan mesin ATM kita, tidak lagi pakai kartu tapi dengan M2U," ucapnya.

https://money.kompas.com/read/2020/09/11/220000626/transaksi-mobile-banking-maybank-naik-130-persen-selama-pandemi

Terkini Lainnya

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Whats New
BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke