Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Beri Ucapan Lebaran, Erick Thohir: Sabar Ya, Silaturahmi Masih Harus Daring

JAKARTA, KOMPAS.com - Seluruh umat Islam di Indonesia merayakan Idul Fitri 1442 Hijriah pada hari ini, Kamis (13/5/2021).

Ucapan selamat hari raya pun disampaikan oleh sejumlah pejabat.

Salah satunya oleh Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir lewat akun Instagram resminya @erickthohir.

Dalam posting-nya terselip pesan untuk masyarakat Indonesia bersabar karena merayakan Lebaran di tengah pandemi Covid-19.

"Idul Fitri tahun ini masih harus kita rayakan dalam penuh kewaspadaan. Sabar ya," ungkap Erick dalam posting-nya, Kamis (13/5/2021).

Lagi-lagi Erick menekankan untuk tetap bersabar karena silaturahmi menjadi harus dilakukan secara online atau daring.

"Untuk yang belum dapat memeluk istri, yang sudah lama tak mencium anak, yang ingin bermanja dengan kakek-nenek, yang ingin membanggakan menantu, yang sudah lama tidak bercengkerama dengan sahabat, sabar ya," ujar dia.

"Saat ini silaturahmi masih harus daring, karena keselamatan yang kita cintai lebih penting," lanjut Erick.

Ia pun mengungkapkan selamat merayakan Idul Fitri kepada seluruh masyarakat Indonesia, sembari menyelipkan doa agar Ramadhan selanjutnya bisa kembali dinikmati setiap orang.

"Mohon Maaf Lahir dan Batin. Semoga Allah SWT menerima amal ibadah kita di Ramadhan ini, dan memberikan kita kesempatan untuk beribadah di Ramadhan berikutnya," tutup Erick.

https://money.kompas.com/read/2021/05/13/131649126/beri-ucapan-lebaran-erick-thohir-sabar-ya-silaturahmi-masih-harus-daring

Terkini Lainnya

Tinjau Bandara Jenderal Besar Abdul Haris Nasution, Menhub: Kembangkan Ekonomi di Mandailing Natal

Tinjau Bandara Jenderal Besar Abdul Haris Nasution, Menhub: Kembangkan Ekonomi di Mandailing Natal

Whats New
Apa Itu KIP Kuliah? Ini Arti, Rincian Bantuan, hingga Cara Daftarnya

Apa Itu KIP Kuliah? Ini Arti, Rincian Bantuan, hingga Cara Daftarnya

Whats New
Info Limit Tarik Tunai Mandiri Kartu Silver dan Gold di ATM

Info Limit Tarik Tunai Mandiri Kartu Silver dan Gold di ATM

Earn Smart
TUGU Tebar Dividen Rp 123,26 Per Saham, Simak Jadwalnya

TUGU Tebar Dividen Rp 123,26 Per Saham, Simak Jadwalnya

Whats New
Era Suku Bunga Tinggi, Jago Syariah Buka Kemungkinan Penyesuaian Bagi Hasil Deposito

Era Suku Bunga Tinggi, Jago Syariah Buka Kemungkinan Penyesuaian Bagi Hasil Deposito

Whats New
Bank Neo Commerce Tunjuk Eri Budiono Jadi Dirut Baru

Bank Neo Commerce Tunjuk Eri Budiono Jadi Dirut Baru

Whats New
Soal Laba Bank, Ekonom: Masih Tumbuh di Bawah 5 Persen Sudah Sangat Baik

Soal Laba Bank, Ekonom: Masih Tumbuh di Bawah 5 Persen Sudah Sangat Baik

Whats New
Menperin Bantah Investasi Apple di Indonesia Batal

Menperin Bantah Investasi Apple di Indonesia Batal

Whats New
Jago Syariah Jajaki Kerja Sama dengan Fintech Lending

Jago Syariah Jajaki Kerja Sama dengan Fintech Lending

Whats New
Kolaborasi Es Krim Aice dan Teguk, Total Investasi Rp 700 Miliar

Kolaborasi Es Krim Aice dan Teguk, Total Investasi Rp 700 Miliar

Whats New
OJK: Pendapatan Premi di Sektor Asuransi Capai Rp 87,53 Triliun Per Maret 2024

OJK: Pendapatan Premi di Sektor Asuransi Capai Rp 87,53 Triliun Per Maret 2024

Whats New
Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

Whats New
Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Mendag Minta Jastiper Patuhi Aturan

Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Mendag Minta Jastiper Patuhi Aturan

Whats New
Pasca-Lebaran, Kereta Cepat Whoosh Jadi 48 Perjalanan dengan Tarif mulai Rp 150.000

Pasca-Lebaran, Kereta Cepat Whoosh Jadi 48 Perjalanan dengan Tarif mulai Rp 150.000

Whats New
Bagaimana Aturan Perlintasan Kereta Api di Indonesia? Ini Penjelasan KAI

Bagaimana Aturan Perlintasan Kereta Api di Indonesia? Ini Penjelasan KAI

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke