Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

BUMN Pelni Buka Lowongan Kerja, Ini Persyaratannya

PT Pelayaran Nasional Indonesia atau PT Pelni (Persero) membuka lowongan kerja yang akan mengisi posisi sebagai pegawai kontrak Sekretaris Direksi.

PT Pelayaran Nasional Indonesia atau PT Pelni (Persero) adalah perusahaan pelayaran milik negara yang didirikan pada tanggal 28 April 1952 sesuai dengan Surat Keputusan Menteri Perhubungan No. M2/1/2 tanggal 28 April 1952.

Perusahaan ini bergerak di bidang jasa transportasi kapal laut. PT Pelni mengoperasikan armada kapal penumpang, kapal ferry cepat dan armada kapal barang.

Mengutip dari instagram resmi @kemnaker, Senin (7/2/2022), berikut adalah persyaratan dan cara mendaftar lowngan kerja Pelni.

Kualifikasi umum

1. Pendidikan minimal S1 semua jurusan

2. Berasal dari lulusan universitas dengan Akreditasi B atau Predikat "Baik Sekali" dan memiliki IPK minimal 3,00

3. Laki-laki/Wanita usia maksimal 27 tahun

4. Belum menikah

5. Diutamakan memiliki pengalaman sebagal sekretaris minimal 1 tahun

6. Siap untuk segera bekerja

7. Mempunyai kemampuan Analisa dan Komunikasi yang baik

8. Berpenampilan Menarik dan berwawasan luas

9. Mampu menggunakan Microsoft Office

Kualifikasi khusus

1. Kompetensi yang diperlukan adalah fokus kepada pelanggan, inisiatif, integritas, kemampuan berkomunikasi dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa inggris serta menjalin relasi.

2. Memiliki keahlian dalam korespondensi, tata penyimpanan file, dan mengorganisir acara pertemuan bisnis (balk offline maupun virtual)

Cara Mendaftar

Bagi kamu yang tertarik untuk mendaftar dan bergabung, bisa mendaftarkan diri secara online melalui website resmi rekrutmen.pelni.co.id.

Adapun periode registrasi lowongan ini berlaku 7-12 Februari 2022.

Seluruh proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun serta tidak bekerja sama dengan Travel Agent manapun.

https://money.kompas.com/read/2022/02/07/073500126/bumn-pelni-buka-lowongan-kerja-ini-persyaratannya

Terkini Lainnya

Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Spend Smart
Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Spend Smart
Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

Spend Smart
Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

Whats New
Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

Whats New
Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

Whats New
Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

Whats New
Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

Whats New
Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Whats New
Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Whats New
Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Whats New
Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Whats New
Kerja Sama dengan PBM Tangguh Samudera Jaya, Pelindo Optimalkan Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok

Kerja Sama dengan PBM Tangguh Samudera Jaya, Pelindo Optimalkan Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke