Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berapa Pekerja yang Terdampak Covid-19? Ini Kata Pengusaha

Kompas.com - 08/06/2020, 11:03 WIB
Yoga Sukmana

Editor

Sumber

"Hampir semua industri terkena, mungkin ada beberapa yang kontribusi positif, kayak rokok, tower, kesehatan mereka positif dalam hal ini. Tapi kalau ini nggak mulai dilonggarkan atau PSBB berkepanjangan. Maka PHK akan tambah, tekanan ekonomi sulit," jelasnya.

Di mana dikhawatirkan juga akan ada UMKM atau perusahaan yang tadinya stop produksi sementara menjadi lebih lama. Padahal diketahui untuk memulai lagi diperlukan biaya yang tinggi.

Baca juga: Mal Beroperasi 15 Juni, Ini Kategori Tenant yang Boleh Buka

Berdasarkan informasi Himbara, Perbanas dan lainnya, Rosan menyampaikan bahwa total permintaan restrukturisasi capai sekitar 25 persen -35 persen dari total portofolio perbankan.

"Permintaan restrukturisasi 25 persen - 35 persen dari portofolio mereka Rp 6.000 triliun, maka ada Rp 1.500 triliun minta restrukturisasi ke perbankan. Ini kalau berkepanjangan sampai Oktober maka bisa sampai 40 persen di Perbankan yang minta itu. Kita harus mulai biasakan berdampingan dengan Covid-19 tentu dengan protokol kesehatan yang ketat dan disiplin," tegasnya. (Reporter: Ratih Waseso | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie)

Baca juga: Ojol Angkut Penumpang Lagi, Gojek Aktifkan Layanan GoRide

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul: Pengusaha: Ada 6 juta pegawai terdampak Covid-19

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com