Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harbolnas 12.12, Shopee Jual 12 Juta Produk dalam 24 Menit Pertama

Kompas.com - 14/12/2020, 17:12 WIB
Elsa Catriana,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Shopee mencatat pada momen Harbolnas 12.12, ada sebanyak 12 juta produk Shopee yang berhasil terjual hanya dalam waktu 24 menit pertama.

"Kami melihat antusias pengguna kami sangat besar. Dalam waktu 24 menit pertama sudah 12 juta produk yang terjual, bahkan dalam 1 menitnya ada 1 juta produk yang terjual," ujar Direktur Shopee Indonesia Christin Djuarto saat virtual press Conference Pencapain 2020 Bersama Shopee, Senin (14/12/2020).

Dia menilai peningkatan dalam aktivitas belanja online ini juga terjadi sejalan dengan peningkatan penetrasi pembayaran digital yang digunakan oleh penggunanya.

Baca juga: Harbolnas 12.12, Ini Tips Agar Belanja Online Tetap Hemat

Dia menyebutkan jumlah pengguna yang menggunakan ShopeePay sebagai pilihan pembayaran juga turut meningkat yang di mana ada sebanyak 18 kali lipat peningkatan yang terjadi dibandingkan di hari-hari biasa.

"ShopeePay paling banyak digunakan sebagai metode pembayaran untuk beberapa kategori produk seperti Perawatan & Kecantikan, Perlengkapan Rumah, serta Aksesoris Handphone," ucapnya.

Dia juga menambahkan momentum Harbolnas yang memberikan ribuan promo ini, sangat dimanfaatkan oleh para pengguna untuk memenuhi kebutuhannya sehari-hari, mulai dari Perawatan & Kecantikan, Perlengkapan Rumah, dan Handphone & Aksesoris menjadi kategori dan produk terfavorit oleh pengguna Shopee.

Ada sebanyak 4.000 produk perawatan & kecantikan yang terjual tiap menitnya di tanggal 12 Desember, dan masker wajah serta lipbalm menjadi produk terpopuler.

"Produk perlengkapan rumah juga banyak yang membeli, yang dimana produk tempat penyimpanan terjual hingga mencapai 2,5 juta. Lalu ada sebanyak 1,2 juta handphone & aksesoris yang terjual selama 24 jam," jelas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Whats New
Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Whats New
Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Whats New
Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Whats New
Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Pasar Kripto 'Sideways', Simak Tips 'Trading' untuk Pemula

Pasar Kripto "Sideways", Simak Tips "Trading" untuk Pemula

Earn Smart
Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com