Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BRI Agro Buka Banyak Lowongan untuk S1, Ini Posisi dan Cara Mendaftarnya

Kompas.com - 24/06/2021, 07:03 WIB
Elsa Catriana,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi Anda yang tertarik bergabung di perusahaan keuangan, ada baiknya mencoba lowongan satu ini.

Lowongan kali ini datang dari perusahaan PT Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk alias BRI Agro yang membuka banyak lowongan untuk lulusan Sarjana (S1) dari berbagai jurusan.

BRI Agro merupakan salah satu anak perusahaan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk yang berjenis Jasa Perbankan di Indonesia.

Baca juga: Ingin Kerja Sambil Keliling Dunia? UNDP Buka Lowongan untuk Lulusan S1 dan S2 Indonesia

Dulunya perusahaan ini didirikan oleh DAPENBUN (Dana Pensiun Perkebunan Nusantara) pada 27 September 1989.

Mengutip dari Instagram resmi @kemnaker, Kamis (24/6/2021), lowongan yang dibuka mulai dari Senior UI/UX Specialist (UIX), Product Owner (PON), Product Manager (PMR) dan masih banyak lainnya.

1. Senior UI/UX Specialist (UIX)

Kualifikasi:

1. Pendidikan minimal S1 dari Jurusan Sistem Informasi/Teknik Informatika dengan IPK minimal 3,00

2. Usia maksimal 35 tahun

3. Memiliki pengalaman bekerja minimal 3 tahun di area UI maupun UX

4. Berbadan sehat

5. Dapat bekerja dengan teamwork, terorganisir dan detail

6. Memiliki kemampuan presentasi dan komunikasi yang baik

7. Memiliki pengalaman menyeluruh dalam aspek UI/UX dari lifecycle agile product development mulai dari research dan ideasi, design, dan delivery dengan penekanan pada rapid prototyping, validasi dengan end users, dan penyelesaian kreatif terhadap batasan-batasan engineering

8. Memiliki pengalaman perencanaan, pelaksanaan, dan komunikasi hasil user research untuk produk dan layanan digital

9. Mampu merumuskan hipotesa dalam lingkup UI/UX dan merencanakan metode validasi hipotesa tersebut dan kemudian menghasilkan actionable insight

10. Kemampuan interaksi dan visual design yang kuat meliputi penggunaan tools yang umum digunakan oleh UI/UX designer misal Adobe creative suite, Zeplin, Sketch, Figma

11. Memiliki track record dalam bekerjasama dalam squad, berinteraksi dengan PO, PM, dan tim engineering

12. Memiliki track record memimpin tim design, tim UI/UX, atau sejenisnya

13. Bersedia ditempatkan untuk wilayah kerja BRI Agro Kantor Pusat, Jakarta

14. Bersedia dan terbiasa bekerja menggunakan skema Work From Home maupun Work From Office sesuai peraturan Perusahaan Ketentuan Pemerintah daerah (DKI Jakarta) yang berlaku.

Baca juga: Contoh CV Lamaran Kerja yang Baik dan Menarik

2. Product Owner (PON)

Kualifikasi:

1. Mengalami pengalaman minimal 5 tahun sebagai produk owner atau pengalaman di bidang sejenis

2. Memiliki pengetahuan mendalam akan produk management. Pemahaman akan produk finansial merupakan nilai lebih.

3. Memiliki pemikiran strategis untuk mengatur strategi dan memprioritaskan fitur produk

4. Memiliki kemampuan untuk berkomunikasi secara lisan maupun tertulis dengan berbagai tim dengan background berbeda

5. Memiliki kemampuan untuk menganalisa dan memahami data performa produk

6. Memahami agile development process

7. Memiliki kemampuan desain produk, pemasaran, dan riset

3. Product Manager (PMR)

Kualifikasi:

1. Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai product manager untuk pengembangan aplikasi digital atau pengalaman di bidang project/product management

2. Fasih dan memiliki pengalaman dalam menggunakan project management tools

Memahami agile development process

3. Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik secara lisan maupun tulisan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Per Februari 2024, Jumlah Pengangguran RI Turun Jadi 7,20 Juta Orang

Per Februari 2024, Jumlah Pengangguran RI Turun Jadi 7,20 Juta Orang

Whats New
Pembangunan Infrastruktur di Australia Jadi Peluang untuk Produsen Baja Lapis RI

Pembangunan Infrastruktur di Australia Jadi Peluang untuk Produsen Baja Lapis RI

Whats New
KAI Ubah Pola Operasi, 21 Kereta Berhenti di Stasiun Jatinegara

KAI Ubah Pola Operasi, 21 Kereta Berhenti di Stasiun Jatinegara

Whats New
Kejar Target 1 Juta Barrel Minyak, Industri Hulu Migas Hadapi Keterbatasan Rig

Kejar Target 1 Juta Barrel Minyak, Industri Hulu Migas Hadapi Keterbatasan Rig

Whats New
PGN Suplai Gas Bumi untuk Smelter Tembaga Freeport

PGN Suplai Gas Bumi untuk Smelter Tembaga Freeport

Whats New
KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

Whats New
Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Whats New
Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Whats New
Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Whats New
Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Whats New
Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Spend Smart
Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Earn Smart
Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Whats New
Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Whats New
Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com