Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Pesan Tiket Pesawat lewat BCA mobile dengan Mudah

Kompas.com - 04/08/2023, 22:37 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Central Asia Tbk atau Bank BCA memberikan kemudahan bagi nasabah yang ingin melakukan pemesanan tiket pesawat. Saat ini, cara pesan tiket pesawat dapat dilakukan melalui fitur ‘Lifestyle’ pada aplikasi BCA mobile

BCA mobile adalah layanan mobile banking dari Bank BCA untuk memudahkan nasabah dalam melakukan transaksi perbankan. Melalui aplikasi ini, nasabah bisa mengecek saldo di rekening, cek mutasi, transfer uang, transfer antar-bank, dan transaksi tanpa kartu.

Selain itu, BCA mobile juga memungkinkan nasabah untuk melakukan beragam transaksi keuangan lainnya seperti top-up dompet digital, pembelian pulsa, hingga pesan tiket pesawat dan kereta api.  

Baca juga: Jembatan Lengkung LRT Dibuat Tanpa Tiang Supaya Lebih Ekonomis

Lalu, bagaimana cara pesan tiket pesawat lewat BCA mobile?

Dikutip dari laman resmi BCA, cara pesan tiket pesawat melalui aplikasi BCA mobile cukup mudah. Nasabah tidak perlu lagi berganti aplikasi untuk menyelesaikan pembayaran transaksi, karena semuanya bisa dilakukan melalui satu aplikasi yang praktis.

Proses mencari penerbangan, memilih maskapai, dan membayar transaksi akan langsung memotong saldo rekening BCA yang terhubung di BCA mobile.

Nasabah hanya perlu pastikan saldo di rekening BCA mencukupi untuk melakukan pembayaran atau pemesanan tiket pesawat. Selain itu, nasabah juga perlu memastikan aplikasi BCA mobile sudah ter-update ke versi yang paling baru.

Baca juga: Kemenhub Klaim Jumlah Kecelakaan di Perlintasan Sebidang Terus Turun

Cara pesan tiket pesawat melalui aplikasi BCA mobile dengan mudah tanpa harus berganti aplikasi. bca.co.id Cara pesan tiket pesawat melalui aplikasi BCA mobile dengan mudah tanpa harus berganti aplikasi.

Cara pesan tiket pesawat lewat BCA mobile

Berikut ini adalah langkah-langkah atau cara pesan tiket pesawat melalui aplikasi BCA mobile:

  • Buka BCA mobile
  • Pilih Fitur "Lifestyle", lalu pilih menu "Tiket Pesawat"
  • Tentukan detail pemesanan tiket pesawat (asal & tujuan penerbangan, tanggal keberangkatan atau pulang, jumlah penumpang dan kelas penerbangan). 
  • Lalu pilih maskapai dan jadwal penerbangan yang diinginkan
  • Cek ringkasan pesanan dan pilih "Tambahkan Sebagai Penumpang" jika memesan untuk diri sendiri atau pilih "Isi Data Penumpang" jika memesan untuk orang lain
  • Jika informasi dan data sudah benar, pilih "Sesuai".
  • Di halaman checkout, periksa kembali detail penerbangan dan transaksi pembayaran lalu pilih "Bayar Sekarang"
  • Masukkan "PIN m-BCA" untuk verifikasi transaksi
  • Setelahnya pemesanan tiket pesawat melalui BCA mobile berhasil dilakukan

Baca juga: Cara Daftar dan Aktivasi Mobile Banking Bank DKI Tanpa ke Bank

Demikian informasi seputar cara pesan tiket pesawat melalui fitur Lifestyle di aplikasi BCA mobile dengan mudah dan praktis tanpa harus berganti aplikasi. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Pasar Kripto 'Sideways', Simak Tips 'Trading' untuk Pemula

Pasar Kripto "Sideways", Simak Tips "Trading" untuk Pemula

Earn Smart
Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Whats New
Harga Emas Terbaru 10 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 10 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 10 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 10 Mei 2024

Spend Smart
Gandeng BUMDes, Anak Usaha SMGR Kembangkan Program Pengelolaan Sampah

Gandeng BUMDes, Anak Usaha SMGR Kembangkan Program Pengelolaan Sampah

Whats New
Daftar 27 Bandara Baru yang Dibangun Selama Pemerintahan Presiden Jokowi

Daftar 27 Bandara Baru yang Dibangun Selama Pemerintahan Presiden Jokowi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 10 Mei 2024, Harga Ikan Kembung Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 10 Mei 2024, Harga Ikan Kembung Naik

Whats New
Ini Program Pertagas yang Dinilai Dapat Menggerakkan Perekonomian Masyarakat Desa

Ini Program Pertagas yang Dinilai Dapat Menggerakkan Perekonomian Masyarakat Desa

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com