Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Produsen Cetakan Sarung Tangan RI Jamah Pasar AS

Kompas.com - 30/08/2023, 06:21 WIB
Yoga Sukmana

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Produsen cetakan sarung tangan PT Mark Dynamics Indonesia Tbk. (MARK), terus melakukan penetrasi pasar ke luar negeri. Selain Malaysia, China, Thailand, dan Vietnam, MARK juga menjamah pasar Amerika Serikat (AS).

“Masuknya pesanan cetakan molding MARK ke AS menjadi proyektor yang baik, mengingat AS merupakan konsumen sarung tangan terbesar di dunia," ujar Direktur Utama Mark Dynamics Indonesia Ridwan Goh dalam siaran persnya, Rabu (8/30/2023).

"Hampir 37 persen produksi sarung tangan global di serap oleh Amerika utara dan hal ini juga semakin membuktikan bahwa produk hand molding kami semakin diakui oleh standar internasional," sambungnya.

Baca juga: Bos MIND ID Nilai Vale Tak Serius Investasi di RI

Pada 2021 dan 2022, terjadi lonjakan permintaan sarung tangan dunia. Akibatnya industri manufaktur sarung tangan menggenjot produksinya sehingga mengalami peningkatan penjualan yang signifikan.

Sementara pada 2023, seiring sudah memasuki masa endemi, pertumbuhan permintaan cetakan sarung tangan kembali ke level normal.

Adapun pada semester I-2023, MARK membukukan pendapatan sebesar Rp 262,6 miliar. Sedangkan laba bersih mencapai Rp 64,5 miliar

Baca juga: Sederet Faktor yang Bakal Hambat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Total biaya umum dan administrasi turun sebesar 13 persen dibandingkan kuartal sebelumnya atau sebesar Rp 14,5 miliar menjadi Rp 12,6 miliar.

Adapun penjualan MARK pada semester I-2023 lebih tinggi dibandingkan semester I-2020 sebesar 36,3 perse dari Rp 192,6 miliar menjadi Rp 262,6 miliar .

Memasuki semester II-2023, MARK menerapkan stategi efisinesi perseroan dan mendorong penjulan cetakan sarung tangan ke berbagai negara.

Baca juga: Ini Penyebab Waktu Tempuh dan Kedatangan LRT Jabodebek Masih Lama

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

OCBC Singapura Ajukan Tawaran Rp 16 Triliun untuk Akuisisi Great Eastern Holdings

OCBC Singapura Ajukan Tawaran Rp 16 Triliun untuk Akuisisi Great Eastern Holdings

Whats New
Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Inggris Keluar dari Jurang Resesi Ekonomi

Whats New
Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat, Ini Penjelasan Peritel

Whats New
Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Intervensi Bank Sentral Kesetabilan Rupiah dan Cadangan Devisa

Whats New
Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja hingga 31 Mei 2024, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Viral Video Youtuber Korsel Diajak Mampir ke Hotel, Ini Tanggapan Kemenhub

Whats New
Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Finaccel Digital Indonesia Berubah Nama jadi KrediFazz Digital Indonesia

Whats New
Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Dampak Fluktuasi Harga Pangan Awal 2024

Whats New
Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Mengenal 2 Fitur Utama dalam Asuransi Kendaraan

Earn Smart
Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Penggunaan Gas Domestik Didominasi Industri, Paling Banyak Industri Pupuk

Whats New
Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Libur Panjang, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Capai 1 Juta Orang

Whats New
Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Percepat Peluncuran Produk untuk Perusahaan Teknologi, XpandEast Terapkan Strategi Pengurangan Time-to-Market

Whats New
Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com