Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Pertanyaan Keuangan yang Harus Diajukan ke Pasangan Sebelum Menikah

Kompas.com - 17/10/2023, 09:14 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi pernikahan. PIXABAY/PEXELS Ilustrasi pernikahan.

Baca juga: Cara Tentukan Instrumen Investasi yang Tepat untuk Pasangan yang Baru Menikah

3. Bagaimana kita membagi pengeluaran dan tanggung jawab keuangan lainnya?

Apakah Anda menggabungkan keuangan Anda dan membagi semua pengeluaran di tengah-tengah, membaginya secara tidak merata, atau memisahkan beberapa hal dan beberapa hal digabungkan pada akhirnya adalah keputusan pribadi.

Tdak ada yang benar atau salah. Namun, yang benar adalah Anda perlu mendiskusikan topik tersebut dan mencapai konsensus bersama.

“Bicaralah mengenai tugas keuangan dan siapa yang akan bertanggung jawab atas hal tersebut, setidaknya pada awalnya,” saran Ford.

Mungkin, misalnya, naluri pertama Anda adalah membagi pengeluaran menjadi dua bagian. Namun, setelah merenungka gaji Anda, Anda merasa bahwa hal ini terasa tidak adil.

Baca juga: Indeks Kebahagiaan 2021: Penduduk yang Sudah Menikah Lebih Bahagia daripada Lajang

"Dalam hal ini, penting untuk menyuarakan kekhawatiran Anda terlebih dahulu, daripada menunggu sampai tiba waktunya untuk melunasi semuanya hanya untuk mengetahui bahwa Anda tidak sependapat,” kata Fischer.

4. Bagaimana proses penganggaranmu?

Mencari tahu bagaimana pasangan saat ini menganggarkan dananya, baik melalui anggaran yang terkoordinasi atau melalui pendekatan yang lebih bebas, dapat membantu Anda membuat atau menyusun kembali anggaran bulanan atau tahunan bersama untuk pengeluaran yang telah Anda sepakati.

“Berbicara tentang penganggaran juga membantu Anda menjelaskan apa yang penting bagi Anda, apa yang Anda hargai, dan berapa banyak yang ingin Anda belanjakan versus simpan secara rutin,” tutur Fischer.

Dalam percakapan ini, Anda juga dapat menetapkan aturan dasar seputar pengeluaran pribadi, kata Ford. Misalnya, bisakah Anda masing-masing membelanjakan uang secara bebas menggunakan rekening bersama?

Baca juga: Tak Harus Kaya, Ini Tanda Kamu Sudah Siap Finansial untuk Menikah

Lalu bagaimana dengan kartu kredit individu? Atau, apakah Anda setuju bahwa semua pembelian di atas nilai tertentu yang ditentukan harus didiskusikan bersama?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

BI Upayakan Kurs Rupiah Turun ke Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

BI Upayakan Kurs Rupiah Turun ke Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Whats New
Pasar Lampu LED Indonesia Dikuasai Produk Impor

Pasar Lampu LED Indonesia Dikuasai Produk Impor

Whats New
Produksi Naik 2,2 Persen, SKK Migas Pastikan Pasokan Gas Bumi Domestik Terpenuhi

Produksi Naik 2,2 Persen, SKK Migas Pastikan Pasokan Gas Bumi Domestik Terpenuhi

Whats New
Hasil Temuan Ombudsman atas Laporan Raibnya Dana Nasabah di BTN

Hasil Temuan Ombudsman atas Laporan Raibnya Dana Nasabah di BTN

Whats New
Penumpang LRT Jabodebek Tembus 10 Juta, Tertinggi pada April 2024

Penumpang LRT Jabodebek Tembus 10 Juta, Tertinggi pada April 2024

Whats New
Harga Emas Terbaru 9 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 9 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub Jakarta, Stafsus: Belum Ada Pembicaraan..

Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub Jakarta, Stafsus: Belum Ada Pembicaraan..

Whats New
Detail Harga Emas Antam Kamis 9 Mei 2024, Turun Rp 2.000

Detail Harga Emas Antam Kamis 9 Mei 2024, Turun Rp 2.000

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Kamis 9 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Ikan Tongkol

Harga Bahan Pokok Kamis 9 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Ikan Tongkol

Whats New
Chandra Asri Group Akuisisi Kilang Minyak di Singapura

Chandra Asri Group Akuisisi Kilang Minyak di Singapura

Whats New
BTN Tegaskan Tak Sediakan Deposito dengan Suku Bunga 10 Persen Per Bulan

BTN Tegaskan Tak Sediakan Deposito dengan Suku Bunga 10 Persen Per Bulan

Whats New
[POPULER MONEY] TKW Beli Cokelat Rp 1 Juta Kena Pajak Rp 9 Juta | Pengusaha Ritel Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat

[POPULER MONEY] TKW Beli Cokelat Rp 1 Juta Kena Pajak Rp 9 Juta | Pengusaha Ritel Minta Penjualan Elpiji di Warung Madura Diperketat

Whats New
Jadwal Operasional BCA Selama Libur dan Cuti Bersama Kenaikan Isa Almasih

Jadwal Operasional BCA Selama Libur dan Cuti Bersama Kenaikan Isa Almasih

Whats New
Duduk Perkara Gagal Bayar TaniFund sampai Pencabutan Izin Usaha

Duduk Perkara Gagal Bayar TaniFund sampai Pencabutan Izin Usaha

Whats New
Hanwha Life Akuisisi 40 Persen Saham Nobu Bank

Hanwha Life Akuisisi 40 Persen Saham Nobu Bank

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com