Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapal Patroli KPLP Tiba di Filipina, Ikut Marine Pollution Exercise 2024

Kompas.com - 25/06/2024, 14:53 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

Latihan utama Marpolex 2024 akan dilakukan pada hari Rabu dengan beberapa skenario, termasuk oil spill response, search and rescue, dan fire-fighting operations.

"Diharapkan kita semua dapat menunjukkan upaya kerjasama dan komunikasi yang baik selama latihan, sehingga kegiatan Regional Marpolex ini dapat terlaksana dengan aman dan sukses," jelas Jon.

Baca juga: KPLP Kemenhub Atasi Insiden Kebakaran Kapal di Perairan Tanjung Berakit

Selain itu, Jon Kenedi menekankan pentingnya kerjasama jangka panjang antara Philippine Coast Guard, Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Indonesia, dan Japan Coast Guard.

"Kerja sama ini diharapkan dapat diperluas dengan melibatkan negara-negara lain, khususnya di Kawasan Asia Tenggara," tambahnya.

Latihan Marpolex menjadi bukti nyata komitmen ketiga negara dalam menjaga dan meningkatkan perlindungan lingkungan laut.

"Marpolex telah menjadi bukti nyata komitmen dan keterlibatan aktif kami dalam menjaga dan meningkatkan perlindungan lingkungan laut," pungkas Jon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com