Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja PT Honda Prospect Motor untuk S1 Hukum, Ini Syaratnya

Kompas.com - 02/10/2023, 09:06 WIB
Elsa Catriana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi kamu lulusan Sarjana (S1) yang ingin berkarir di industri perakitan motor, simak lowongan kerja yang satu ini. PT Honda Prospect Motor (HPM) membuka lowongan kerja untuk posisi Legal Staff.

Sebagai informasi, PT Honda Prospect Motor adalah Agen Tunggal Pemegang Merek mobil Honda di Indonesia.

Sebagai agen tunggal, PT Honda Prospect Motor merupakan satu-satunya perusahaan yang berhak mengimpor, merakit, dan membuat kendaraan bermerek Honda di Indonesia. Mengutip dari situs resminya, Senin (2/10/2023), berikut adalah persyaratan dan cara mendaftarnya.

Baca juga: Lowongan Adaro Energy untuk D3-S1, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

Ilustrasi lowongan kerja.SHUTTERSTOCK/RAWPIXEL.COM Ilustrasi lowongan kerja.

Kualifikasi:

  • Lulusan S1 Hukum
  • Memiliki Sertifikat PKPA
  • Memiliki kemampuan interpersonal dan komunikasi yang baik
  • Mahir berbahasa Inggris (baik lisan maupun tulisan)
  • Mampu mengendarai mobil dan memiliki SIM C
  • Penempatan di Sunter, Jakarta Utara
  • Memiliki Sertifikat TOEIC/TOEFL dengan skor minimal 550 untuk TOEIC atau 493 untuk TOEFL
  • Memiliki sertifikat vaksin Covid-19 dosis penuh (hingga booster pertama diterima)
  • Surat Keterangan Kelakuan Baik: Surat Keterangan Catatan Kepolisian Republik Indonesia (SKCK)

Baca juga: Daftar 33 Kementerian dan Lembaga yang Buka Lowongan PPPK Nakes 2023

Jika kamu tertarik dan ingin bergabung dengan HPM, maka bisa mendaftar dari laman https://www.hpm.co.id/Career/Login.aspx.

Adapun lowongan kerja ini dibuka dengan jangka waktu pendaftaran hingga 21 Oktober 2023.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Whats New
Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Whats New
The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham-saham di Wall Street Melemah

The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham-saham di Wall Street Melemah

Whats New
IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

Spend Smart
Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Whats New
Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Whats New
Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Whats New
Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting Saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting Saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com