Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 4 Juni 2024, Simak Kualifikasinya

Kompas.com - Diperbarui 27/05/2024, 17:07 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) membuka lowongan pekerjaan yang bisa dilamar oleh lulusan S1 dan S2 bidang Statistik.

Adapun posisi lowongan kerja Bappenas yang dibuka yaitu Tenaga Ahli Senior dan Junior Penjamin Kualitas Data Statistik.

Pendaftaran lowongan kerja Bappenas kali ini dibuka sampai 4 Juni 2024. Pelamar yang lolos verifikasi berkas akan diwawancara yang dijadwalkan pada 6 Juni 2024. 

Baca juga: Mudah dan Cepat, Pengajuan KPR Online Bisa Jadi Solusi untuk Memiliki Rumah

Lowongan kerja Bappenas

Dilansir dari laman resminya, Senin (27/5/2024), berikut kualifikasi yang dibutuhkan dan cara mendaftar lowongan kerja Bappenas untuk posisi Tenaga Ahli Senior & Junior Penjamin Kualitas Data Statistik. 

Kualifikasi Senior:

  • Pendidikan S2 Bidang Statistik (Sekolah Tinggi Negeri/Swasta/Kedinasan)
  • Familiar dengan tools pengolahan data (SQL, R, python, powerBI atau Tableau)
  • Memiliki pengalaman kerja min 5 (lima) tahun dalam bidang Statistik terapan yang relevan (bukti pengalaman dilampirkan)
  • Wajib memiliki sertifikat CSA atau CDA atau CDS
  • Memiliki kinjera yang baik dan tidak masuk dalam daftar hitam di instansi Kementerian/Lembaga/Pemerintah dan dibuktikan dengan SKCK

Baca juga: IHSG Turun 45 Poin, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.072

Kualifikasi Junior:

  • Pendidikan S1 Bidang Statistik (Sekolah Tinggi Negeri/Swasta/Kedinasan)
  • Familiar dengan tools pengolahan data (SQL, R, phyton, power BI atau Tableau)
  • Menjadi nilai tambah jika memiliki Sertifikat CDS atau CDA, memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun di bidang yang relevan
  • Memiliki kinerja yang baik dan tidak masuk dalam daftar hitam di instansi Kementerian/Lembaga/Pemerintahan dan dibuktikan dengan SKCK

Deskripsi pekerjaan:

  • Melakukan identifikasi standar data statistik di Kementerian PPN/Bappenas
  • Melakukan evaluasi penerapan pengelolaan data dan informasi statistik
  • Melakukan identifikasi metadata statistik di Kementerian PPN/Bappenas
  • Melakukan reviu/evaluasi terhadap metadata statistik yang telah disusun
  • Melakukan penjaminan kualitas data dari produsen data

Baca juga: Mengenal Hak dan Kewajiban Konsumen di Sektor Jasa Keuangan

Cara mendaftar

Bagi Anda yang berminat dengan lowongan kerja di atas dan memenuhi kualifikasi, dapat mengirimkan CV & Portfolio alamat email: pusdatinrenbag@bappenas.go.id dengan subject: Rekrutmen_TA_Junior/Senior_Statistik_<Nama_lengkap>.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Boeing Angkat Mantan Diplomat Australia Jadi Presiden Asia Tenggara

Boeing Angkat Mantan Diplomat Australia Jadi Presiden Asia Tenggara

Whats New
Holding BUMN Danareksa Bagi-Bagi 212 Hewan Kurban ke 16.000 KK

Holding BUMN Danareksa Bagi-Bagi 212 Hewan Kurban ke 16.000 KK

Whats New
Prudential Gandeng Mandiri Investasi, Luncurkan Subdana untuk Nasabah Standard Chartered

Prudential Gandeng Mandiri Investasi, Luncurkan Subdana untuk Nasabah Standard Chartered

Earn Smart
Pertamina Peringkat Ketiga Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara Versi Fortune 500

Pertamina Peringkat Ketiga Perusahaan Terbesar di Asia Tenggara Versi Fortune 500

Whats New
Marak PHK di Industri Tekstil, Asosiasi: Ribuan Pekerja Belum Terima Pesangon

Marak PHK di Industri Tekstil, Asosiasi: Ribuan Pekerja Belum Terima Pesangon

Whats New
Daya Saing Indonesia Terbaik ke-27 Dunia, Ungguli Jepang dan Malaysia

Daya Saing Indonesia Terbaik ke-27 Dunia, Ungguli Jepang dan Malaysia

Whats New
10 Raja Terkaya di Dunia, Raja Inggris Tak Masuk Daftar

10 Raja Terkaya di Dunia, Raja Inggris Tak Masuk Daftar

Earn Smart
BPR Perlu Percepatan Digitalisasi untuk Hadapi Tantangan Global

BPR Perlu Percepatan Digitalisasi untuk Hadapi Tantangan Global

Whats New
Apakah Indonesia Mampu Ciptakan “Kemandirian Beras”?

Apakah Indonesia Mampu Ciptakan “Kemandirian Beras”?

Whats New
Puncak Arus Balik Libur Idul Adha 2024, KAI Layani 168.631 Penumpang

Puncak Arus Balik Libur Idul Adha 2024, KAI Layani 168.631 Penumpang

Whats New
PHK Karyawan Tokopedia Dikhawatirkan Berdampak ke UMKM, Mengapa?

PHK Karyawan Tokopedia Dikhawatirkan Berdampak ke UMKM, Mengapa?

Whats New
BRI Dukung UMKM Produk Dekorasi Rumah Tembus Pasar Internasional

BRI Dukung UMKM Produk Dekorasi Rumah Tembus Pasar Internasional

Whats New
OJK Sebut Kredit Macet Perbankan Turun Setelah Pandemi

OJK Sebut Kredit Macet Perbankan Turun Setelah Pandemi

Whats New
Harga Koin Meme Pepe Melonjak 820 Persen Sejak Awal Tahun

Harga Koin Meme Pepe Melonjak 820 Persen Sejak Awal Tahun

Earn Smart
Mengenal Layanan SEO Cryptocurrency Unggulan dari Arfadia untuk Bisnis Blockchain

Mengenal Layanan SEO Cryptocurrency Unggulan dari Arfadia untuk Bisnis Blockchain

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com