Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Catat, Ini Jalan Tol yang Masih Gratis Dilalui saat Mudik

JAKARTA, KOMPAS.com - Sudah punya rencana mudik melalui jalan tol?

Isilah uang elektronik Anda dengan cukup, karena setiap ruas jalan tol punya tarif yang beragam.

Meski begitu, Badan Pengelola Jalan Tol (BPJT) mengungkapan, ada sejumlah ruas tol yang masih gratis. Ruas tol ini terdapat di beberapa lokasi di Pulau Jawa.

"Untuk beberapa tarif tol yang belum dikenakan tarif saat mudik Lebaran ini yakni untuk ruas tol dari Pasuruan ke Probolinggo dan Pandaan ke Malang," ujar Anggota BPJT Agita Wijayanto di  Jakarta, Senin (20/5/2019).

Selain dua ruas tol itu, Agita juga mengatakan ada ruas tol lain yang gratis. Namun, ruas tol ini merupakan ruas tol yang dioperasikan secara fungsional.

Artinya, ruas tol ini belum diresmikan atau dioperasikan sebelumnya. Ada sejumlah jalan tol yang akan dioperasikan secara fungsional saat periode mudik 2019.

Di Jawa, ruas tol fungsional yakni Singosari sampai ke Pakis. Sementara di Sumatera, ruas tol fungsional yang akan dioperasikan yakni Tol Terbanggi Besar hingga Betung.

"Ada yang bisa 24 jam dioperasikan meskipun fungsional, tetapi untuk yang tahap kontruksi ini kita batasi hanya siang hari. Karena kalau malam penerangan belum ada, beresiko bagi pengguna jalan," kata dia.

Tarif tol Trans Jawa dari Merak hingga Probolinggo mencapai Rp 771.000. Sementara itu, tarif dari Bakauheni hingga Terbanggi Besar mencapai Rp 112.500.

https://money.kompas.com/read/2019/05/21/135800926/catat-ini-jalan-tol-yang-masih-gratis-dilalui-saat-mudik-

Terkini Lainnya

Pameran Franchise dan Lisensi Bakal Digelar di Jakarta, Cek Tanggalnya

Pameran Franchise dan Lisensi Bakal Digelar di Jakarta, Cek Tanggalnya

Smartpreneur
Akvindo Tegaskan Tembakau Alternatif Bukan buat Generasi Muda

Akvindo Tegaskan Tembakau Alternatif Bukan buat Generasi Muda

Whats New
Allianz Syariah Bidik Target Pengumpulan Kontribusi Capai 14 Persen Sepanjang 2024

Allianz Syariah Bidik Target Pengumpulan Kontribusi Capai 14 Persen Sepanjang 2024

Whats New
Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp 12,7 Triliun pada Kuartal I-2024

Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp 12,7 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Gelar RUPST, Astra Tetapkan Direksi dan Komisaris Baru

Gelar RUPST, Astra Tetapkan Direksi dan Komisaris Baru

Whats New
Emiten Sawit BWPT Catat Pertumbuhan Laba Bersih 364 Persen pada Kuartal I-2024

Emiten Sawit BWPT Catat Pertumbuhan Laba Bersih 364 Persen pada Kuartal I-2024

Whats New
Ekonom: Investasi Apple dan Microsoft Bisa Jadi Peluang RI Tingkatkan Partisipasi di Rantai Pasok Global

Ekonom: Investasi Apple dan Microsoft Bisa Jadi Peluang RI Tingkatkan Partisipasi di Rantai Pasok Global

Whats New
Kemenko Perekonomian Buka Lowongan Kerja hingga 2 Mei 2024, Simak Kualifikasinya

Kemenko Perekonomian Buka Lowongan Kerja hingga 2 Mei 2024, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Gapki: Ekspor Minyak Sawit Turun 26,48 Persen Per Februari 2024

Gapki: Ekspor Minyak Sawit Turun 26,48 Persen Per Februari 2024

Whats New
MPMX Cetak Pendapatan Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024, Ini Penopangnya

MPMX Cetak Pendapatan Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024, Ini Penopangnya

Whats New
Allianz Syariah: Premi Mahal Bakal Buat Penetrasi Asuransi Stagnan

Allianz Syariah: Premi Mahal Bakal Buat Penetrasi Asuransi Stagnan

Whats New
Holding Ultra Mikro Pastikan Tak Menaikkan Bunga Kredit

Holding Ultra Mikro Pastikan Tak Menaikkan Bunga Kredit

Whats New
Menteri Teten: Warung Madura di Semua Daerah Boleh Buka 24 Jam

Menteri Teten: Warung Madura di Semua Daerah Boleh Buka 24 Jam

Whats New
Bangun Ekosistem Energi Baru di Indonesia, IBC Gandeng 7 BUMN

Bangun Ekosistem Energi Baru di Indonesia, IBC Gandeng 7 BUMN

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke