Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perhutani Berangkatkan 188 Peserta Mudik Gratis ke Jawa Barat hingga Jawa Timur

JAKARTA, KOMPAS.com - Perum Perhutani memberangkatkan 188 peserta mudik gratis yang terbagi dalam 8 bus. Pemberangkatan peserta mudik gratis ini dalam rangka mendukung program Mudik Bersama BUMN 2023.

Para Peserta Mudik Bersama BUMN 2023 ini akan berangkat ke berbagai tujuan di Provinsi Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.

Direktur Utama Perum Perhutani Wahyu Kuncoro mengatakan, Mudik Bersama BUMN 2023 disediakan gratis bagi para peserta dengan 8 rute tujuan berbeda, yakni kota Surabaya, Semarang, Ponorogo, Wonogiri, Yogyakarta, dan Magelang, serta kota atau kabupaten di sepanjang jalur Pantura.

"Pemberangkatan ini merupakan partisipasi kami, dalam menyukseskan Mudik Bersama BUMN 2023. Dengan Mudik Bersama, mengurangi risiko kecelakaan di jalan, dan tentunya lebih aman dan nyaman. Kami juga berharap, para peserta dapat bersuka cita menyambut Idul Fitri 1444 H bersama keluarga di kampung halaman,” ujar Wahyu dalam keterangan tertulisnya, Rabu (19/4/2023).

Sementara itu, Indah, salah satu peserta Mudik Bersama BUMN 2023 dari Serpong mengaku merasa senang mengikuti program mudik gratis ini.

“Senang, karena jadi tidak perlu berebut tiket,” kata Indah.

Sebagai informasi, kegiatan Mudik Bersama BUMN 2023 yang digelar Perhutani merupakan salah satu implementasi bakti BUMN sebagai bentuk Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL).

Langkah strategis ini juga mendukung mitigasi potensi risiko kecelakaan lalu lintas melalui pengalihan moda transportasi dari kendaraan roda dua menjadi moda angkutan yang lebih nyaman dan aman.

Sebelumnya, pada selasa (18/4/2023) Menteri BUMN Erick Thohir juga melepas rombongan utama Mudik Bersama BUMN 2023 di Gelora Bung Karno, Senayan.

https://money.kompas.com/read/2023/04/19/190000626/perhutani-berangkatkan-188-peserta-mudik-gratis-ke-jawa-barat-hingga-jawa

Terkini Lainnya

Memahami Dividen: Pengertian, Sistem Pembagian, Pajak, dan Hitungannya

Memahami Dividen: Pengertian, Sistem Pembagian, Pajak, dan Hitungannya

Earn Smart
Limbah Domestik Dikelola Jadi Kompos, Solusi Kurangi Sampah di Kutai Timur

Limbah Domestik Dikelola Jadi Kompos, Solusi Kurangi Sampah di Kutai Timur

Whats New
Harga Emas Terbaru 11 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 11 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Sabtu 11 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Sabtu 11 Mei 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Whats New
Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke