Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Rincian Biaya Admin Bank BRI Britama dan Simpedes Terbaru

Kompas.com - Diperbarui 27/06/2022, 07:21 WIB
Muhammad Idris

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk adalah bank favorit membuka tabungan di Tanah Air, terutama masyarakat di pedesaan. Ketika membuka tabungan, tentu akan dikenai biaya bulanan yang lebih dikenal sebagai biaya admin Bank BRI (biaya admin BRI).

Lalu berapa biaya admin Bank BRI saat ini?

Dikutip dari laman resmi BRI, ada perbedaan biaya administrasi Bank BRI untuk jenis tabungan BRI Britama dan BRI Simpedes.

Kedua jenis tabungan tersebut merupakan dua jenis rekening tabungan yang paling banyak dimiliki nasabah BRI. 

Biaya admin BRI Britama

Biaya admin Bank BRI untuk tabungan Britama saat ini ditetapkan sebesar Rp 11.000 per bulan untuk saldo kurang dari Rp 10.000.000.

Baca juga: Lengkap, Rincian Biaya Admin Tabungan BNI dan Bunga Per Bulan

Sementara untuk saldo di atas Rp 10.000.000, biaya bulanan BRI ditetapkan sebesar Rp 12.000.

Selain biaya admin Bank BRI, nasabah pemilik tabungan Britama juga dikenakan biaya lain berupa biaya kartu yakni sebesar Rp 2.000 per bulan untuk jenis kartu classic, dan Rp 6.500 per bulan untuk pemegang kartu gold.

Berikut rincian umum tabungan Britama BRI:

  • Setoran awal (classic): Rp 250.000
  • Setoran awal (gold): Rp 500.000
  • Setoran selanjutnya: Rp 10.000
  • Biaya admin Bank BRI (saldo kurang dari Rp 10.000.000: Rp 11.000
  • Biaya administrasi Bank BRI (saldo lebih dari Rp 10.000.000: Rp 12.000
  • Biaya bulanan BRI (kartu classic): Rp 2.000
  • Biaya bulanan BRI (kartu gold): Rp 6.500
  • Biaya admin BRI untuk penarikan di teller (kurang dari Rp 2.500.000): Rp 10.000
  • Biaya admin Bank BRI untuk penarikan di teller (Rp 2.500.000-5.000.000): Rp 10.000
  • Saldo minimum mengendap: Rp 50.000
  • Denda di bawah saldo minimum: Gratis
  • Biaya tutup rekening: Rp 50.000
  • Biaya pergantian buku karena rusak: Rp 25.000
  • Biaya pergantian buku karena penuh: Gratis
  • Limit penarikan tunai per hari (classic): Rp 5.000.000
  • Limit penarikan tunai per hari (gold): Rp 10.000.000

Baca juga: Mau Buka Rekening BCA? Ini Biaya Admin Per Bulan dan Setoran Awalnya

Suku bunga tabungan Britama BRI

  • Kurang dari Rp 1.000.000: 0 persen
  • Rp 1.000 - kurang dari Rp 50.000.000: 0,7 persen
  • Rp 50.000.000 - kurang dari Rp 500.000.000: 0,85 persen
  • Rp 500.000.000 - kurang dari Rp 1.000.000.000: 1,1 persen
  • Di atas 1.000.000.000: 1,9 persen

biaya admin BRI atau biaya admin Bank BRI dan biaya bulanan BRI.Dok. BRI biaya admin BRI atau biaya admin Bank BRI dan biaya bulanan BRI.

Biaya admin Bank BRI Simpedes

Untuk biaya administrasi Bank BRI tabungan Simpedes relatif lebih rendah dibandingkan dengan tabungan BRI Britama. Selain itu, besaran setoran awal dan saldo mengendap juga lebih rendah. 

Berikut rincian umum tabungan Britama BRI:

  • Setoran awal: Rp 100.000
  • Setoran selanjutnya: Rp 10.000
  • Biaya administrasi Bank BRI: Rp 5.500
  • Biaya admin BRI untuk penarikan di teller (kurang dari Rp 2.500.000): Rp 10.000
  • Biaya admin Bank BRI untuk penarikan di teller (Rp 2.500.000-5.000.000): Rp 10.000
  • Saldo minimum mengendap: Rp 50.000
  • Denda di bawah saldo minimum: Rp 5.000
  • Biaya tutup rekening: Rp 25.000
  • Biaya administrasi Bank BRI untuk pergantian buku karena rusak: Rp 25.000
  • Biaya pergantian buku karena penuh: Gratis
  • Limit penarikan tunai per hari: Rp 5.000.000

Baca juga: Apa Itu Biaya Provisi pada KPR Bank?

Suku bunga tabungan Simpedes BRI

  • Kurang dari Rp 1.000.000: 0 persen
  • Rp 1.000 - kurang dari Rp 50.000.000: 0,7 persen
  • Rp 50.000.000 - kurang dari Rp 500.000.000: 0,85 persen
  • Rp 500.000.000 - kurang dari Rp 1.000.000.000: 1,1 persen
  • Di atas 1.000.000.000: 1,75 persen

Untuk syarat pembukaan rekening tabungan BRi, baik Simpedes maupun Britama, mengharuskan usia nasabah yakni minimum 17 tahun.

Dokumen yang diperlukan saat pembukaan rekening di Bank BRI yaitu Kartu Tanda Penduduk (KTP) untuk WNI.

Sementara untuk WNA diperlukan paspor dan KIMS/KITAP/KITAS yang masih berlaku. 

Itulah informasi seputar biaya admin BRI atau biaya bulanan BRI. Biaya admin Bank BRI (biaya administrasi Bank BRI) ini disesuaikan dengan jenis tabungan yang dipilih nasabah. 

Simak biaya admin BRI atau biaya bulanan BRI atau biaya admin Bank BRI (biaya administrasi Bank BRI). Dok. Bank BRI Simak biaya admin BRI atau biaya bulanan BRI atau biaya admin Bank BRI (biaya administrasi Bank BRI).

Baca juga: Prosedur dan Biaya Balik Nama Sertifikat Tanah di BPN Terbaru

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Whats New
Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Work Smart
Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Spend Smart
Suku Bunga Acuan Naik, Apa Dampaknya ke Industri Multifinance?

Suku Bunga Acuan Naik, Apa Dampaknya ke Industri Multifinance?

Whats New
Aturan Impor Produk Elektronik Dinilai Bisa Perkuat Industri Dalam Negeri

Aturan Impor Produk Elektronik Dinilai Bisa Perkuat Industri Dalam Negeri

Whats New
Cara Beli Pulsa melalui myBCA

Cara Beli Pulsa melalui myBCA

Spend Smart
Lima Emiten yang Akan Bayar Dividen Pekan Depan

Lima Emiten yang Akan Bayar Dividen Pekan Depan

Whats New
Pemerintah Dinilai Perlu Buat Formula Baru Kenaikan Tarif Cukai Rokok

Pemerintah Dinilai Perlu Buat Formula Baru Kenaikan Tarif Cukai Rokok

Whats New
5 Cara Beli Emas di Pegadaian, Bisa Tunai dan Nyicil

5 Cara Beli Emas di Pegadaian, Bisa Tunai dan Nyicil

Spend Smart
Masuki Usia ke-20, Sido Muncul Beberkan Rahasia Sukses Kuku Bima

Masuki Usia ke-20, Sido Muncul Beberkan Rahasia Sukses Kuku Bima

BrandzView
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com