Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Punya Banyak Dompet Digital? Kelola dengan 5 Cara Ini agar Tidak Boros

Kompas.com - 13/04/2021, 06:05 WIB
Erlangga Djumena

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Tren dompet digital saat ini sudah sangat menjamur karena memang kita diberikan kemudahan untuk membeli tanpa perlu mengeluarkan uang tunai. Bahkan, tidak perlu untuk datang ke tempat yang menjual barang yang mau kamu beli.

Tentu, kehadiran dompet digital ini semakin tinggi penggunaannya. Hal ini berbanding lurus dengan tingkat perkembangan dan penjualan smartphone.

Ditambah adanya pandemi yang membuat penggunaan dompet digital semakin digemari masyarakat modern.

Melansir dari catatan Bank Indonesia (BI), transaksi digital meningkat 37,8 persen yang mencakup transaksi digital banking dan transfer.

Baca juga: Dompet Digital Dana Jadi Penyalur Insentif Kartu Prakerja

Menurut Perencana Keuangan Finansialku, Rista Zwestika, CFP, kehadiran dompet digital tentu akan berpengaruh pada kebiasaan keuangan seseorang.

Hal itu bisa membuat yang bersangkutan bisa menjadi boros bila tidak melakukan perencanaan keuangan dan hanya tergiur dengan banyak promo.

“(Namun), untuk yang sudah membuat perencanaan dengan tepat, hal ini akan sangat membantu dan meringankan biaya anggaran bulanan,” jelasnya.

Untuk lebih jelasnya, berikut berbagai cara yang bisa kamu lakukan agar tidak boros dalam menggunakan dompet digital.

1. Buat list budgeting setiap bulan

Menurut Rista, kamu harus mulai membiasakan diri untuk membuat list budgeting belanja. Baik untuk per minggu atau per bulan.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

IHSG Diprediksi Menguat di Awal Pekan, Ini Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diprediksi Menguat di Awal Pekan, Ini Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Anak Buah Sri Mulyani Bantah Tudingan Bea Cukai Persulit Barang Masuk TKI

Anak Buah Sri Mulyani Bantah Tudingan Bea Cukai Persulit Barang Masuk TKI

Whats New
[POPULER MONEY] Cara Menukar Uang Logam Rp 1.000 yang Ditarik BI | Jawaban Anies Soal Urgensi Bangun IKN

[POPULER MONEY] Cara Menukar Uang Logam Rp 1.000 yang Ditarik BI | Jawaban Anies Soal Urgensi Bangun IKN

Whats New
Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan di ATM BRI, BNI, BCA, dan Mandiri

Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan di ATM BRI, BNI, BCA, dan Mandiri

Spend Smart
Cara Bayar Tagihan IndiHome lewat DANA, GoPay, OVO, dan LinkAja

Cara Bayar Tagihan IndiHome lewat DANA, GoPay, OVO, dan LinkAja

Spend Smart
Simak Perbedaan ATM Link dan ATM Bersama

Simak Perbedaan ATM Link dan ATM Bersama

Whats New
PTPN III Resmi Bentuk 2 Sub Holding, Gabungan dari 13 Perusahaan

PTPN III Resmi Bentuk 2 Sub Holding, Gabungan dari 13 Perusahaan

Whats New
Apa yang Terjadi Kalau Masyarakat Tak Lakukan Pemadanan NIK dan NPWP?

Apa yang Terjadi Kalau Masyarakat Tak Lakukan Pemadanan NIK dan NPWP?

Whats New
Di Tengah Perlambatan, Pekerja Digital Perlu Tingkatkan Ketrampilan

Di Tengah Perlambatan, Pekerja Digital Perlu Tingkatkan Ketrampilan

Work Smart
BRI Buka Lowongan Kerja hingga 8 Desember 2023, Simak Kualifikasinya

BRI Buka Lowongan Kerja hingga 8 Desember 2023, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Tingkatkan Pembiayaan Hijau, BSI Gandeng 3.300 Pengembang

Tingkatkan Pembiayaan Hijau, BSI Gandeng 3.300 Pengembang

Whats New
Menko Airlangga: Transformasi Digital pada Healthtech Industry jadi Kunci Manfaatkan Momentum Bonus Demografi

Menko Airlangga: Transformasi Digital pada Healthtech Industry jadi Kunci Manfaatkan Momentum Bonus Demografi

Whats New
Menko Airlangga Tegaskan Indonesia Siap Menjadi Produsen Kendaraan Listrik bagi Pasar Global

Menko Airlangga Tegaskan Indonesia Siap Menjadi Produsen Kendaraan Listrik bagi Pasar Global

Whats New
Miliarder Ini Sebut Rumah Mewah Tak Jamin Kebahagiaan

Miliarder Ini Sebut Rumah Mewah Tak Jamin Kebahagiaan

Whats New
Sirkuit Mandalika Dipakai Balap Mobil Porsche Sprint Challenge, Ini Kata InJourney

Sirkuit Mandalika Dipakai Balap Mobil Porsche Sprint Challenge, Ini Kata InJourney

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com