Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja BUMN Hutama Karya, Cek Posisi dan Syaratnya

Kompas.com - 10/05/2021, 20:02 WIB
Yoga Sukmana

Editor

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Berbagai instansi swasta dan Badan Usaha Milik Negara atau BUMN membuka lowongan kerja di bulan Mei 2021 ini.

Salah satu rekrutmen dibuka oleh BUMN PT. Hutama Karya (Persero) Tbk atau biasa disingkat dengan PT. HK.

Seperti yang diinformasikan melalui Instagram Kementerian BUMN, ada 4 posisi yang dibuka di lowongan PT. HK kali ini.

Bagi Anda yang tertarik untuk bergabung dengan BUMN Hutama Karya, berikut rangkuman informasi lowongannya dari Instagram Kementerian BUMN.

Lowongan kerja functional ERP modul material management

Persyaratan Umum :

  • Berusia maksimal 40 tahun.
  • Lulusan minimal S1 dengan bidang/jurusan yang sesuai, dari universitas terkemuka.
  • IPK minimal 3,00 dari skala 4,00.
  • Berpengalaman dalam bidang SAP minimal 5 tahun.
  • Berpengalaman dalam implementasi SAP Full Cycle untuk 3 proyek.
  • Memiliki sertifikat dari Prinsipal SAP sesuai bidangnya.

Persyaratan Khusus :

  • Memiliki pengetahuan terkait ERP architecture.
  • Memiliki pengetahuan terkait inventory management, purchasing, good moving, dan sebagainya.
  • Memiliki pengetahuan yang kuat terkait supply chain.
  • Memiliki Sertifikasi SAP MM lebih diutamakan.
  • Memiliki pengalaman SAP pada modul Material Management minimal 3 tahun pada implementasi atau supporting .
  • Memiliki kemampuan dalam proses desain, konfigurasi, support, dan trouble-shooting pada SAP S/4HANA.
  • Memiliki pengalaman sebagai functional team leader pada 3 tahun terakhir implementasi.

Baca juga: WN China Boleh Masuk Indonesia Sementara Mudik Dilarang, Pengamat: Pemerintah Pilih Kasih

Lowongan kerja dunctional ERP modul project system

Persyaratan umum:

  • Berusia Maksimal 40 tahun.
  • Lulusan minimal S1 dengan bidang/jurusan yang sesuai, dari universitas terkemuka.
  • IPK minimal 3,00 dari skala 4,00.
  • Berpengalaman dalam bidang SAP minimal 5 tahun.
  • Berpengalaman dalam implementasi SAP Full Cycle untuk 3 proyek.
  • Memiliki sertifikat dari Prinsipal SAP sesuai bidangnya.

Persyaratan Khusus :

  • Memiliki pengetahuan terkait ERP architecture.
  • Memiliki pengetahuan terkait project engineer (planning, scheduling).
  • Memiliki pengetahuan yang kuat terkait project reporting.
  • Memiliki pengalaman SAP pada modul SD lebih diutamakan.
  • Memiliki Sertifikasi SAP PS lebih diutamakan.
  • Memiliki pengalaman SAP pada modul Project System minimal 3 tahun pada implementasi atau supporting.
  • Memiliki kemampuan dalam proses desain, konfigurasi, support, dan trouble-shooting pada SAP S/4HANA.
  • Memiliki pengalaman sebagai functional team leader pada 3 tahun terakhir implementasi.

Lowongan kerja functional ERP modul finance & controlling

Persyaratan umum:

  • Berusia maksimal 40 tahun.
  • Lulusan minimal S1 dengan bidang/jurusan yang sesuai, dari universitas terkemuka.
  • IPK minimal 3,00 dari skala 4,00.
  • Berpengalaman dalam bidang SAP minimal 5 tahun.
  • Berpengalaman dalam implementasi SAP Full Cycle untuk 3 proyek.
  • Memiliki sertifikat dari Prinsipal SAP sesuai bidangnya.

Persyaratan Khusus :

  • Memiliki pengetahuan terkait ERP architecture.
  • Memiliki pengetahuan financial, accounting, controlling, assets.
  • Memiliki pengetahuan yang kuat terkait accounting dan legal reporting.
  • Memiliki pengetahuan mengenai integrasi FI dengan Modul-modul SAP lainnya lebih diutamakan.
  • Memiliki Sertifikasi SAP FICO lebih diutamakan.
  • Memiliki pengalaman SAP pada modul Financial & Controlling minimal 3 tahun pada implementasi atau support pada area (minimal 2 area) : FI, CO (CO-PA,CO-PC), Asset Accounting, Cash Management, Fund Management.
  • Memiliki kemampuan dalam proses desain, konfigurasi, support, dan trouble-shooting pada SAP S/4HANA.
  • Memiliki pengalaman sebagai functional team leader pada 3 tahun terakhir implementasi.

Baca juga: Barang Pelapak Asing Hilang dari Peredaran, Ini Penjelasan Shopee

Lowongan kerja manager ERP

Persyaratan Umum :

  • Berusia maksimal 40 tahun.
  • Lulusan minimal S1 dengan bidang/jurusan yang sesuai, dari universitas terkemuka.
  • IPK minimal 3,00 dari skala 4,00.
  • Berpengalaman dalam bidang SAP minimal 5 tahun.
  • Berpengalaman dalam implementasi SAP Full Cycle untuk 3 proyek.
  • Memiliki sertifikat dari Prinsipal SAP sesuai bidangnya.

Persyaratan Khusus :

  • Memiliki Sertifikasi SAP pada salah satu modul ERP SAP.
  • Memiliki pengetahuan terkait ERP architecture.
  • Memiliki pengetahuan bisnis proses secara end-to-end.
  • Memiliki pengetahuan yang kuat terkait integrasi antar modul.
  • Memiliki pengetahuan konsep ERP untuk Konstruksi lebih diutamakan.
  • Memiliki pengalaman SAP sebagai integrator.
  • Memiliki kemampuan dalam proses desain, konfigurasi, support, dan trouble-shooting pada SAP S/4HANA.
  • Memiliki pengalaman sebagai project manager pada 3 tahun terakhir implementasi.

Pendaftaran dibuka hingga tanggal 18 Mei 2021 pukul 23.59 WIB. Pelamar bisa melakukan pendaftaran secara daring di situs rekrutmen PT. Hutama Karya (Persero) Tbk.

Rekrutmen ini tidak dipungut biaya apapun, karenanya pelamar diimbau untuk berhati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan PT. HK. (Penulis: Tiyas Septiana|Editor: Tiyas Septiana)

Baca juga: Lowongan Kerja BUMN Perum Jasa Tirta I, Ini Posisi dan Syaratnya

Untuk informasi serta pendaftaran lowongan kerja di BUMN PT. Hutama Karya (Persero) Tbk, Anda bisa melihatnya di https://rekrutmen.hutamakarya.com/.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Whats New
Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Earn Smart
Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Earn Smart
Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Whats New
Bank DKI Dorong Penerapan CSR yang Terintegrasi Kegiatan Bisnis

Bank DKI Dorong Penerapan CSR yang Terintegrasi Kegiatan Bisnis

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com