Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update, Ini Daftar 10 Insitusi yang Buka Lowongan CPNS Untuk SMA

Kompas.com - 13/07/2021, 14:47 WIB
Mutia Fauzia

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah telah membuka pendaftatan seleksi CPNS 2021. Bagi masyarakat yang berminat untuk berkarir di instansi pemerintah bisa melakukan pendaftaran melalui laman SSACSN, yakni ssacsn.bkn.go.id.

Seleksi pendaftaran CPNS 2021 pun membuka kesempatan bagi setiap jenjang lulusan, mulai dari lulusan SMA/SMK sederajat, hingga lulusan S2.

Berikut adalah daftar instansi pusat yang membuka formasi CPNS 2021 untuk SMA (CPNS 2021 lulusan SMA):

1. Kementerian Hukum dan HAM

Kementerian Hukum dan HAM merupakan salah satu institusi yang membuka lowongan terbanyak bagi lulusan SMA/K. Secara keseuruhan, ada 3.971 formasi CPNS 2021 untuk SMA di Kemenkumham.

Jabatan yang bisa diisi para pelamar CPNS lulusan SMA di kementerian tersebut yakni penjaga tahanan dan pemeriksa keimigrasian.

Baca juga: Cek Formasi CPNS dan PPPK 2021 Pemprov Jatim yang Masih Sepi Peminat

Untuk penjaga tahanan, lowongan yang tersedia yakni 3.876 formasi CPNS untuk 3.511 pria dan 246 wanita.

Kemudian, untuk penjaga keimigrasian, lowongan yang dibuka sebanyak 05 formasi yang akan disebar di 32 kantor wilayah Kemenkumham.

Penjelasan lebih lengkap mengenai formasi CPNS 2021 lulusan SMA Kemenkumham bisa disimak di link berikut

2. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK)

KLHK membuka 245 formasi CPNS SMA atau SMK untuk tahun 2021 ini. Jabatan yang dibuka untuk lulusan SMA/SMK yakni jabatan Pemula-Pengendali Ekosistem Hutan dan Pemula-Polisi Kehutanan.

Untuk pemula-pengendali ekosistem hutan, lowongan yang dibuka yakni sebanyak 134 formasi dan untuk polisi kehutanan lowongan yang dibuka untuk 111 formasi.

Lebih jelas mengenai formasi CPNS lulusan 2021 lulusan SMA di KLHK bisa disimak di link berikut

3. Kementerian Pertahanan (Kemenhan)

Meski tak banyak, kementerian yang saat ini dipimpin oleh Prabowo Subianto ini juga membuka formasi CPNS 2021 untuk lulusan SMA/SMK sederajat.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Work Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Whats New
Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com