Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kuartal III 2019, Premi Asuransi Umum Capai Rp 57,9 Triliun

JAKARTA, KOMPAS.com - Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) melaporkan  kenaikan premi pada kuartal III sebesar Rp 57,9 triliun atau 20,9 persen dibandingkan periode yang sama di tahun 2018.

Ada tiga lini bisnis yang mengalami kenaikan premi, yaitu asuransi kendaraan bermotor, kredit dan properti.

"Asuransi kredit mengalami kenaikan dibandingkan tahun lalu sebesar 2,6 triliun atau setara dengan kenaikan 95,6 persen" ucap Ketua Bidang Statistik, Riset, Analisa dan Aktuaria AAUI Trinita Situmeang di Jakarta, Senin (18/11/2019).

Pertumbuhan premi terbesar didorong lini bisnis asuransi kredit mencapai 104 persen dari Rp 4,6 triliun pada kuartal III-2018 menjadi Rp 9,4 triliun pada kuartal III-2019.

Hampir seluruh lini bisnis mencatatkan pertumbuhan positif pada periode ini, kecuali asuransi energi offshore dan tanggung gugat yang mencatatkan pertumbuhan negatif di semester ini dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.

Adapun sejalan dengan peningkatan pencatatan premi, klaim yang dibayar juga mengalami peningkatan sebesar 28,8 persen.

Pangsa pasar premi asuransi umum masih didominasi oleh dua lini usaha terbesar, yaitu asuransi harta benda dan asuransi kendaraan bermotor dengan total kontribusi 50 persen.

Rasio klaim dibayar terhadap premi selama kuartal III tahun 2019 meningkat sebesar 44,6 persen dibandingkan tahun sebelumnya.

https://money.kompas.com/read/2019/11/18/190558526/kuartal-iii-2019-premi-asuransi-umum-capai-rp-579-triliun

Terkini Lainnya

Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Whats New
Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Whats New
Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Whats New
Kerja Sama dengan PBM Tangguh Samudera Jaya, Pelindo Optimalkan Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok

Kerja Sama dengan PBM Tangguh Samudera Jaya, Pelindo Optimalkan Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok

Whats New
DANA dan Jalin Sepakati Perluasan Interkoneksi Layanan Keuangan Digital

DANA dan Jalin Sepakati Perluasan Interkoneksi Layanan Keuangan Digital

Whats New
Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 39,18 pada Kuartal I-2024

Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 39,18 pada Kuartal I-2024

Whats New
Penyaluran Kredit Bank Mandiri Capai Rp 1.435 Triliun pada Kuartal I-2024

Penyaluran Kredit Bank Mandiri Capai Rp 1.435 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Imbas Boikot, KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai

Imbas Boikot, KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai

Whats New
Gapki Tagih Janji Prabowo Bentuk Badan Sawit

Gapki Tagih Janji Prabowo Bentuk Badan Sawit

Whats New
Pameran Franchise dan Lisensi Bakal Digelar di Jakarta, Cek Tanggalnya

Pameran Franchise dan Lisensi Bakal Digelar di Jakarta, Cek Tanggalnya

Smartpreneur
Akvindo Tegaskan Tembakau Alternatif Bukan buat Generasi Muda

Akvindo Tegaskan Tembakau Alternatif Bukan buat Generasi Muda

Whats New
Allianz Syariah Bidik Target Pengumpulan Kontribusi Capai 14 Persen Sepanjang 2024

Allianz Syariah Bidik Target Pengumpulan Kontribusi Capai 14 Persen Sepanjang 2024

Whats New
Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp 12,7 Triliun pada Kuartal I-2024

Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp 12,7 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke