Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

IHSG Dibayangi Aksi Profit Taking, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini

Analis Artha Sekuritas Dennis Christoper mengatakan, di penghujung tahun, peluang profit taking akan terus berlanjut. Selain itu pergerakan IHSG juga masih minim akan sentimen dari data-data perekonomian.

“IHSG diprediksi melemah. Secara teknikal candlestick membentuk long black body mengindikasikan potensi bearish. Diperkirakan aksi profit taking masih akan berlanjut di hari terakhir perdagangan di 2020,” kata Dennis dalam siaran pers, Selasa (29/12/2020).

Sementara itu, Analis Binaartha Sekuritas Nafan Aji mengatakan, berdasarkan indikator dan MACD, masih menunjukkan sinyal positif, meskipun telah menunjukkan pola dead cross. Sementara itu, Stochastic maupun RSI bergerak ke bawah di area netral.

“Meskipun demikian, pergerakan IHSG telah menguji garis MA 10 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance terdekat masih terbuka lebar,” kata Nafan.

Dennis memproyeksikan IHSG hari ini berpeluang bergerak menguat dengan support di level 5.993 sampai dengan 5.951 dan resistance di level 6.110 sampai dengan 6.185.

Adapun rekomendasi teknikal dari dua perusahaan sekuritas untuk perdagangan di Bursa Efek Indonesia hari ini, antara lain :

1. Artha Sekuritas

BSDE rekomendasi buy 1.200 – 1.240, TP 1.320 – 1.360, Stop Loss 1.180.

PTPP rekomendasi buy 1820 – 1.860, TP 1.950 – 2.000, Stop Loss 1.800.

DMAS rekomendasi buy 246 - 252, TP 260 - 270, Stop Loss 242.

2. BinaArtha Sekuritas

ADRO rekomendasi buy pada area 1.475 – 1.490, TP 1.525 – 1.800, support 1.475 – 1.400.

APLN rekomendasi buy pada area 195 - 199, TP 203 - 228, support 195 - 188.

ASII rekomendasi buy pada area 5.950 – 6.050, TP 6.175 – 6.800, support 5.850 – 5.550.

https://money.kompas.com/read/2020/12/30/063000826/ihsg-dibayangi-aksi-profit-taking-cek-rekomendasi-saham-hari-ini

Terkini Lainnya

Sistem Perpajakan yang Kompleks Jadi Tantangan Korporasi untuk Bayar Pajak

Sistem Perpajakan yang Kompleks Jadi Tantangan Korporasi untuk Bayar Pajak

Whats New
Damri Buka Rute Baru Ciputat ke Bandara Soekarno-Hatta, Simak Jam Operasionalnya

Damri Buka Rute Baru Ciputat ke Bandara Soekarno-Hatta, Simak Jam Operasionalnya

Whats New
Indonesia Terus Kurangi Ketergantungan terhadap Dollar AS, Ini Buktinya

Indonesia Terus Kurangi Ketergantungan terhadap Dollar AS, Ini Buktinya

Whats New
Garuda Indonesia Tak Bagikan Dividen Meski Catatkan Laba Bersih di 2023

Garuda Indonesia Tak Bagikan Dividen Meski Catatkan Laba Bersih di 2023

Whats New
Injourney Airports Layani 49,7 Juta Penumpang Sepanjang Januari-April 2024

Injourney Airports Layani 49,7 Juta Penumpang Sepanjang Januari-April 2024

Whats New
Libur Panjang Waisak, Kemenhub Ingatkan Bus Pariwisata yang Beroperasi Harus Laik Jalan dan Berizin

Libur Panjang Waisak, Kemenhub Ingatkan Bus Pariwisata yang Beroperasi Harus Laik Jalan dan Berizin

Whats New
Usai Rilis Logo Baru, Wamen BUMN Kasih Tugas Ini ke Bulog

Usai Rilis Logo Baru, Wamen BUMN Kasih Tugas Ini ke Bulog

Whats New
Anak Usaha Semen Indonesia Alokasikan Separuh Area Pabrik sebagai Hutan Kota

Anak Usaha Semen Indonesia Alokasikan Separuh Area Pabrik sebagai Hutan Kota

Whats New
Sasar Pasar Global, Industri Obat Berbahan Alam di Indonesia Perlu Ditingkatkan Pengembangannya

Sasar Pasar Global, Industri Obat Berbahan Alam di Indonesia Perlu Ditingkatkan Pengembangannya

Whats New
Peruri Punya Logo Baru, Siap Jalani Tugas sebagai 'GovTech' Indonesia

Peruri Punya Logo Baru, Siap Jalani Tugas sebagai "GovTech" Indonesia

Whats New
BUMN Didorong Terapkan Praktik BJR, Seberapa Penting?

BUMN Didorong Terapkan Praktik BJR, Seberapa Penting?

Whats New
Harga Emas Terbaru 23 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 23 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Pemerintah Akan Ambil Alih Lahan Tambang PT Timah yang Dikelola Penambang Liar

Pemerintah Akan Ambil Alih Lahan Tambang PT Timah yang Dikelola Penambang Liar

Whats New
Harga Bahan Pokok Kamis 23 Mei 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Kamis 23 Mei 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Kamis 23 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Kamis 23 Mei 2024

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke